SuaraJogja.id - Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat belakangan ini terus-terusan mengguyur DIY. Bahkan masyarakat DIY telah diimbau oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Yogyakarta untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana hidrometeorologi yang diperkirakan terjadi selama periode 5-8 Januari 2020.
Dilansir Antara, bencana hidrometeorologi dipicu curah hujan dengan intensitas sedang hingga lebat, seperti angin kencang, tanah longsor, banjir, dan banjir bandang.
Meski tak mencakup semua kecamatan, seluruh kabupaten dan kota di DIY disebutkan berpotensi mendapatkan curah hujan sedang hingga lebat selama sepekan ini, termasuk Bantul. Untuk itu, Pemkab Bantul membagikan empat tips menghadapi musim hujan.
Keempat tips tersebut dibagikan melalui media sosial, salah satunya akun Twitter @pemkabbantul, Selasa (7/1/2020). Berikut keterangan lengkapnya:
1. Sedia payung sebelum hujan
Tips pertama yaitu sedia payung sebelum hujan. Pemkab Bantul menyarankan masyarakat untuk selalu membawa payung di dalam tas ketika bepergian ke mana pun. Selain itu, jas hujan juga penting untuk selalu dibawa sebelum hujan turun.
"Jangan lupa juga membawa jas hujan jika kamu bepergian menggunakan motor," cuit @pemkabbantul.
2. Membersihkan rumah
Berdasarkan penjelasan Pemkab Bantul, selama musim hujan banyak sampah yang terbawa arus hingga kemudian menyumbat selokan atau got.
Baca Juga: Tora Sudiro dan Indro Warkop Melayat Ibunda Vino G Bastian
"Sampah yang tidak diambil dapat menyebabkan air meluap dan masuk ke dalam rumah," tulisnya.
3. Cek kendaraan
Selain untuk kesehatan dan kebersihan, keselamatan juga menjadi aspek penting yang perlu diperhatikan selama musim hujan.
Pemkab Bantul pun menyarankan masyarakat untuk selalu memeriksa dan memastikan kondisi kendaraan baik dan layak pakai.
"Terutama bagian ban dan rem. Hati-hati dalam berkendara dan jangan mengebut saat hujan turun," kicau Pemkab Bantul.
4. Cabut konektor TV
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan