SuaraJogja.id - Viral gedung bergoyang saat digelarnya konser di Sleman City Hall beberapa waktu lalu ternyata turut jadi perhatian budayawan Sudjiwo Tedjo.
Dalam kicauannya di Twitter, pria yang belakangan diketahui pernah kuliah di Teknik Sipil Institut Teknik Bandung tersebut mulanya memberi tanggapan soal kicauan akun @MethodologistID yang menerangkan alasan mengapa sebuah gedung bisa goyang saat ada konser atau acara menyanyi.
"Ketika lantai 2 gedung Grha Sabha Prmana UGM dibebani 5000 wisudawan, lendutan/penurunan tertinggi lantainya 2.6 cm tapi ketika diberi beban dinamis 35 orang berjoget dan menyanyi bersama tercatat lendutan tertinggi pada lantainya sebesar 3,31 cm," tulis akun @MethodologistID.
Sudjiwo Tedjo pun mengaku sepakat dengan analisisnya tersebut.
Baca Juga: Mudahkan Akses, Kemenhub Buka Rute Khusus YIA Langsung ke Sleman City Hall
"Belum lama ini Yogya gempar dengan berita gedung goyang saat pentas musik. Ya, jelek2 gini aku juga pernah kuliah di teknik sipil ITB. Dan twit di bawah ini bener," tulisnya.
Lebih jauh, sosok yang disebut juga sebagai Presiden Jancukers tersebut menambahinya dengan perumpamaan seorang mantan kekasih.
"Beban dinamis mengerikan. Pertanyaanku buat kalian: Mantanmu beban statismu atau beban dinamism, cuk?" lanjutnya.
Para penggemarnya dengan segera memberikan komentarnya.
"Pengen jawab eh lupa gapunya mantan," kata @azkanadyam.
Baca Juga: Puteri Indonesia 2019 'Trio Flores' Siap Curi Perhatian di Sleman City Hall
"Beban dinamis mbah, sukanya sewaktu-waktu mengombang-ambingkan hati yang sudah tertata kembali...hmmm," tulis @_heybiaa.
Berita Terkait
-
Ultah ke-30, Tipe-X Gelar Tur Orkestra dan Rilis Album ke-8
-
Doyoung NCT Umumkan Comeback Solo dan Konser Terbaru Bulan Juni Depan
-
Prediksi Setlist Konser J-Hope di Jakarta, Ada Lagu-Lagu BTS
-
FOMO tapi Hemat: Rahasia Gen Z Bisa Nonton Coachella Meski Dompet Pas-pasan
-
Gelar Konser di Stadion Madya GBK, DAY6 Bakal Sapa Fans dengan Kereta
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan