SuaraJogja.id - Peristiwa kebakaran melanda Rumah Makan Raminten Kotabaru, mengejutkan warga Yogyakarta, Kamis (20/2/2020) pagi ini.
Kabar tersebut sontak banyak dibicarakan di media sosial, salah satunya Twitter. Disebutkan bahwa kebakaran terjadi sekitar pukul 9.45 WIB.
Berbagai foto dan video yang menunjukkan kondisi di lokasi pun bermunculan. Tampak asap hitam membumbung tinggi ke langit, disertai kobaran api yang melahap bangunan.
Pasukan beserta mobil pemadam kebakaran (damkar) pun telah tiba di lokasi untuk memadamkan api. Hingga berita ini dinaikkan, SuaraJogja.id masih mencari tahu informasi lanjutan soal kebakaran Rumah Makan Raminten di lapangan.
Baca Juga: Mourinho: Alli Marah Bukan karena Diganti, tapi ...
Rumah Makan Raminten, yang terletak di Kotabaru, Gondokusuman, Yogyakarta, merupakan salah satu destinasi wisata kuliner di Jogja yang konsep bangunan hingga menunya merupakan perpaduan antara gaya modern dan tradisional.
Restoran ini milik Hamzah Sulaeman, seniman sekaligus pengusaha Jogja yang mendirikan The House of Raminten, The Waroeng of Raminten, dan Raminten's Kitchen, serta memiliki pusat oleh-oleh Hamzah Batik.
Nama Raminten diambil Hamzah dari tokoh seorang wanita Jawa tua yang ia perankan dalam ketoprak komedi berjudul "Pengkolan".
Berita Terkait
-
5 Spot Berburu Takjil Murah dan Enak di Jogja, Ada yang Gratisan Juga!
-
Lezat dan Lumer! Ini 3 Rekomendasi Tempat Makan Cheesecake Enak di Jogja
-
Penikmat Manis Merapat! Ini 4 Cafe Dessert di Jogja yang Enak dan Aesthetic
-
Jelajah Rasa Betawi yang Asli: 6 Kuliner Wajib Coba di Setu Babakan
-
5 Rekomendasi Tempat Makan Seafood Enak dan Murah di Jogja, Bikin Nagih!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin