Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Rabu, 08 April 2020 | 13:28 WIB
Masjid Pathok Negara Babadan - (www.kratonjogja.id)

"Kalau nyadran di masjid Pathok Negara itu yang hadir jumlahnya banyak, bisa ribuan karena rangkaian kegiatannya macam-macam. Maka kami imbau untuk ditiadakan berkaitan dengan social distancing," tuturnya.

Tak hanya nyadran, kegiatan tradisi lainnya seperti merti dusun, pertunjukan wayang atau wayangan, nikahan, pengajian, ataupun senam massal, juga ditiadakan. Hanya untuk salat Jumat, ia mengakui masih ada masjid-masjid yang menyelenggarakan kegiatan peribadatan tersebut.

Untuk masjid yang masih menyelenggarakan ibadah salat Jumat, pihaknya terus melakukan pendekatan karena dari pengamatan yang dilakukan jajarannya, ternyata masjid yang masih menyelenggarakan salat Jumat justru makin penuh, lantaran menjadi tujuan warga dari jemaah masjid lain yang tidak menyelenggarakan salat Jumat.

Kontributor : Julianto

Baca Juga: Hari Ini, Vanessa Angel Dijemput Polisi Lagi Terkait Kasus Narkoba

Load More