SuaraJogja.id - Setelah delapan hari, Gunung Merapi kembali erupsi, Jumat (10/4/2020). Ini merupakan erupsi kedua di bulan April.
Dari laporan Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG), erupsi merapi yang terjadi hari ini terjadi pukul 09.10 WIB. Kolom erupsi tercatat setinggi kurang lebih 3000 meter dengan tiupan angin ke arah Barat laut.
"Erupsi tercatat di seismogram dengan amplitudo 75 mm dan durasi 103 detik. Teramati tinggi kolom erupsi 3000 meter dari puncak. Arah angin saat erupsi ke Barat laut. #statuswaspada sejak 21 Mei 2018," tulis akun Twitter resmi BPPTKG.
Sementara itu sejumlah foto sesaat Gunung Merapi erupsi sempat dibagikan akun @VolcanoYTz.
Baca Juga: Aktivitas Warga Jogja Berkurang, DLH Sebut Ada Penurunan Jumlah Sampah
Dalam unggahannya terdapat tiga foto puncak Gunung Merapi dari berbagai sudut.
Unggahan itu mendapat beragam komentar dari para netizen. Tak sedikit yang gagal fokus melihat penampakan di puncak salah satu gunung teraktif di dunia tersebut.
"Kubah lawanya dah runtuh kah?" tanya @SemeruLaksono.
"Kenapa malah merinding," tulis @alwyalways.
"Sungguh mempesona Merapiku," kata @Amphaz_sarap.
Baca Juga: Membekas, Cerita Menyentuh Glenn Fredly saat Haul Gus Dur di Jogja
"Mirip Semar," tulis @BWdesain.
Berita Terkait
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Harga Emas Semar Nusantara 15 April 2025
-
Harga Emas Semar Nusantara Hari Ini, Invest Sekarang Sebelum Naik
-
Tradisi Sadranan di Boyolali: Jaga Kerukunan Jelang Ramadan
-
Pelaku Penusukan Sandy Permana Bukan Tetangga yang Ramah Menurut Warga
-
Sandy Permana Ditusuk, Warga Ungkap Kebiasaan Korban Sebelum Kejadian
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja