SuaraJogja.id - Tantangan sebagai driver ojol selain kerap jadi korban penipuan juga harus menghadapi segala rintangan tak terduga. Salah satunya seperti yang dibagikan pemilik akun @Pak Dhe.
Pemilik akun tersebut sempat membagikan kisahnya ketika mengantarkan pesanan customer di grup Facebook Gojek Seputar Jogja.
Dalam unggahannya ia mengaku bingung lantaran alamat tujuan pengiriman pesanannya sangatlah tak biasa. Ia bahkan menuliskan sempat mengkonfirmasi ke customer bersangkutan dan meyakinkan bahwa titik antar sudah sesuai.
"Jan-jan e aku bingung karo Ctm (costumer) kon ngeterke Gosend seng omong sudah sesuai titik yang nganter barang. Lah titik' e nang sabrang kali kono kuwi piye jal...opo aku kudu dadi JOKO TINGKIR..[Aku bingung sama customer katanya suruh gosend, si costumer bilang sudah sesuai titik antar barang. Lah tetapi titiknya di sebrang sungai sana gimana coba? Apa aku harus jadi JOKO TINGKIR - red]" tulisnya.
Curhatannya pun turut membuat bingung para netizen lainnya.
"Parah suruh berenang beneran itu," tulis Roy Purnomo.
"Jadi-jadian sekali sekali," kata Bugis.
"Kesampaian ketemu klenting kuning kihh," kata Eko Prihantoro.
"Ikan mas ajaib kui lur Customernya. Coba air sungainya dipyuk-pyuk nanti pasti keluar," tulis Tri Tjahyono.
Baca Juga: Marak Bagi-Bagi Sembako, Satpol PP: Muncul Banyak Pengemis ke Jogja
"Lewat jembatan lurr...ojo bingung-bingung," tulis Ahmad Yusuf.
"Jegurke motore lurd," ujar Riezma.
Berita Terkait
-
Anak Menangis Kelaparan, Driver Ojol Panik Tukar TV Jadul dengan Beras
-
Anak Kos di Gejayan Bayar Makanan Pakai Setrika, Buat Driver Iba
-
Demi Menyambung Hidup, Ojol Rela Gadaikan TV Miliknya dengan Beras 5 Liter
-
Belum Usai Diterjang Corona, 200 Rumah di Tenggamus Terendam Banjir
-
Bikin Senyam Senyum, Cuitan Halu Soal Sungai Hudson New York Saat Pandemi
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Rumput yang Menghidupi: Cerita Pemuda Sleman Sukses Jadi 'Bakul Suket Online'
-
Tragedi Dini Hari! Pria di Sleman Tewas Tertabrak KA Malioboro Express
-
Kasus Penganiayaan Driver Ojol di Sleman: Massa Mengawal, Polisi Bergerak
-
Warga Jogja Merapat! Saldo DANA Kaget Rp 299 Ribu Siap Bikin Hidup Makin Santuy, Sikat 4 Link Ini!
-
5 Alasan Transportasi Bus Masih Jadi Pilihan untuk Jarak Jauh