SuaraJogja.id - Seorang warga bernama Jasri tega membunuh rekanya Pemtono, dengan senjata jenis pisau garpu karena diduga kecewa tak diajak ikut memanen singkong.
Peristiwa pembunuhan itu terjadi di rumah korban di Dusun Lewok, Desa Kotabumi Tengah Barat, Lampung Utara, Jumat (20/6/2020) sekira pukul 19.00 WIB.
Dikutip dari Sinarlampung, Sabtu (20/6/2020), pemicu pelaku membunuh korban karena merasa tak diikutsertakan saat mendapatkan orderan memanen singkong dari warga. Keduanya diketahui berprofesi sebagai kuli cabut singkong.
Kepala Desa Kotabumi Tengah Barat, Mirwan Aidi, menceritakan peristiwa penusukan yang berujung korban tewas.
“Korban tidak mengajak pelaku untuk mencabut singkong, kemudian pelaku tersebut marah karena tidak diajak kerja, dan tiba-tiba pelaku mendatangi kediaman korban dan langsung menusuk korban pada bagian dada kiri,” kata Mirwan.
Korban pun dinyatakan meninggal dunia sebelum sempat menjalani perawatan setelah tubuhnya mengalami luka tusuk.
“Setelah kejadian pelaku langsung melarikan diri. Selain itu, belum sempat dibawa berobat, korban sudah menghembuskan nafas terakhirnya,” jelasnya.
Kasus itu kini ditangani Polres Lampung Utara, Pihak kepolisian masih melakukan olah tempat kejadian perkara.
Baca Juga: Beralih Mucikari, Eks Baby Sitter Dapat Upah Rp20 Juta dari Buronan FBI
Berita Terkait
-
Tragedi Malam Berdarah di Blitar, Menantu Habisi Mertua Usai Dicaci Maki dan Diancam Pakai Gergaji
-
Geger di Blitar, Menantu Perempuan Tega Tusuk Leher Mertua, Jasad Ditemukan Anak Kandung
-
Durhaka! Anak di Lombok Tega Bakar Ibu Kandung, Jasadnya Dibuang di Tumpukan Sampah
-
Cincin Akik Hijau Jadi Sorotan, Diduga Hantam Wajah Brigadir Nurhadi Sebelum Tewas
-
Tragedi Utang di Bekasi: Teman Lama Tega Habisi Nyawa MDT, Jasad Dibuang di Kuburan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Jeritan Hidup di Balik Asap Sate Malioboro: Kisah Kucing-kucingan PKL dan Dilema Perut yang Perih
-
7 Fakta Sidang Mahasiswa UNY Pembakar Tenda Polda DIY: Dari Pilox Hingga Jeritan Keadilan!
-
Pasar Murah di Yogyakarta Segera Kembali Hadir, Catat Tanggalnya!
-
Gempa Bumi Guncang Selatan Jawa, Pakar Geologi UGM Ungkap Penyebabnya
-
Kecelakaan Maut di Gamping, Pengendara Motor Tewas di Tempat Usai Hantam Truk