SuaraJogja.id - Mewabahnya virus corona membuat banyak orang diwajibkan untuk tidak berkerumun atau berkumpul dengan jumlah yang banyak.
Hal ini membuat realitas baru yakni meningkatnya penggunaan Zoom sebagai salah satu pilihan untuk mengadakan pertemuan yang melibatkan banyak orang.
Tidak hanya hal-hal yang forma, terkadang ketika live zoom, terekam beberapa kejadian lucu yang dialami para pengguna Zoom. Tidak terkecuali orang-orang penting.
Rektor Universitas Airlangga pun tidak terkecuali, baru-baru ini diduga dalam sebuah webinar ia tertangkap kamera hampir saja terjungkal ke belakang ketika nampak bersantai di kursinya.
Baca Juga: Blak-blakan di Instagram, Eks Pesepak Bola Asal Inggris Ini Ngaku Gay
Dalam video yang diunggah akun twitter @ayorajinn tersebut, Rektor Universitas Airlangga, Mohammad Nasih yang menjadi ketua tim pelaksana LTMPT nampak santai ketika moderator membacakan ucapan penyemangat.
Sesaat, Mohammad Nasih hendak merebahkan punggungnya di kursi tersebut. Namun, diduga karena terlalu rileks ia hampir saja terjungkal ke belakang. Melihat hal itu, moderator sempat menahan tawa sembari tetap melanjutkan ucapannya.
"Selamat bekerja keras kepada tim LTMPT. Sesuai dengan ha ha, arahan dari pak menteri pak menteri, pak dirjen," ucapnya.
Meski hampir saja terjungkal, Mohammad Nasih masih sempat tersenyum sembari membenarkan bagian dari kurs tersebut.
Unggahan yang cukup kocak ini memancing reaksi warganet. Beberapa yang mengaku mahasiswa Universitas Airlangga bahkan turut terhibur dengan video tersebut.
Baca Juga: Obat Asam Urat, Kolkisina Berpotensi Menekan Keparahan Covid-19?
"Pikiran bapaknya: aku harus menghibur peserta utbk yg pusing karena kebijakan baru," tulis @tsaniamuba.
Berita Terkait
-
Elon Musk Dituding Sebarkan Informasi Menyesatkan Terkait Pemilu AS di X
-
Ridwan Kamil Minta Izin Aktif Kembali di X, Netizen: Di-Pin Nggak?
-
Platform X Tangguhkan Akun Atas Nama Pemimpin Iran Ayatollah Ali Khamenei
-
Kominfo Tuntut X Segera Buka Kantor di Indonesia
-
X di Ujung Tanduk: Kemenkominfo Ancam Blokir Jika Tak Buka Kantor di Indonesia
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Sirekap di Jogja Sempat Bermasalah, Petugas Tak Bisa Unggah Data TPS
-
KDRT Tinggi di Gamping, Pemkab Sleman Luncurkan Layanan Konseling Keliling
-
Korban Laka Tunggal di DAM Cangkring Bertambah, Ini Identitasnya
-
Turun Dibanding 2020 hingga 10 Persen, KPU Ungkap Alasan Partisipasi Pemilu Berkurang
-
Miris, Pelajar Kelas 10 Sebuah SMK di Gunungkidul Dicabuli Ayah Tirinya Berulang Kali