SuaraJogja.id - Beberapa waktu lalu beredar sebuah video pedagang bakso cuangki yang meludahi dagangannya. Belakangan, netizen mengungkapkan pengalaman tak jauh beda, di antaranya mengaku ada bebek yang dijilati sebagai syarat agar laris.
Lelaki berinisial WS (21) yang diduga meludahi dagangan bakso cuankinya beberapa waktu lalu akhirnya ditangkap Polsek Kembangan.
Pelaku mengaku aksinya yang sempat terekam video dan viral itu dilakukan sebagai amalan yang didapat dari gurunya di Garut, Jawa Barat.
"Amalan tersebut dilaksanakan pada saat pertama kali jualan setelah kembali dari kampung. Adapun tujuan pelaku agar dagangannya laris" kata Kapolsek Kembangan Komisaris Imam Setiawan.
Baca Juga: Reservasi Wisata di DIY lewat Aplikasi, Kulon Progo Siap Terapkan Bertahap
Belakangan, aksi yang bikin heboh tersebut nyatanya banyak terjadi di tempat-tempat lain. Sejumlah netizen pun mengungkapkan pengalamannya saat menjajal makanan yang dianggap memiliki ritual penglaris tersebut.
"Jadi ceritanya temen saya ada anak yang bisa liat gituan, tiap diajak makan soto daging endeus di suatu tempat pasti gamau ikut, biar ditraktir sekalipun. Katanya ada penunggunya yang jual di sana, hiyaaa bodo amaaat yang penting saya makan," cerita @BanyuSadewa.
"Soto yang terkenal itu juga katanya diilerin tuyul, tapi emang kalo dibungkus bawa pulang rasanya beda," kata @lirisenggar.
"Pernah makan rawon setan, di mangkok ada paku berkarat, shock baru pertama padahal...," kata @nvftynis.
"Pernah sama temen-temen mampir di rumah makan salah satu kota gitu, lupa itu bakso apa soto pas aku keluar mobil kok puyeng terus liat di atas panci si yang jual ada nenek-nenek berantakan banget besar lagi jongkok ngangkangin panci ilernya netes-netes sumpah mual bangetttt," ungkap @munemist.
Baca Juga: Luncurkan Cared+ Jogja, Dispar DIY Bakal Uji Coba ke 10 Objek Wisata Ini
Meski begitu tak sedikit dari netizen lainnya yang memilih untuk tak menyikapi cerita itu terlalu serius.
Berita Terkait
-
Wisata Rasa Probolinggo, Ini 13 Kuliner Khas yang Wajib Ada di Bucket List Liburanmu
-
Resep Soto Betawi Creamy Non Kolesterol ala Nana Mirdad, Cocok Jadi Menu Lebaran 2025
-
7 Takjil Buka Puasa Paling Laris yang Bikin Ngiler, Mana Favoritmu?
-
Aroma Kaldu Menggoda, Daging Empuk: Sensasi Nikmat di Warung Sop Keluarga
-
Soto Betawi Masuk Daftar Sup Terlezat Sedunia, Ada di Peringkat 6
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin