SuaraJogja.id - Kelakuan orang Indonesia memang selalu menarik untuk diperbincangkan. Bahkan, saat mereka melakukan ibadah. Seperti yang baru-baru ini diunggah oleh salah seorang warganet.
Dalam cuitannya tersebut, ia mengunggah sebuah deretan potret 'unik' warga saat melaksanakan salat berjamaah. Pada gambar pertama, menunjukkan ada warga yang memutuskan untuk tidak menghadap kiblat lantaran tidak kebagian tempat.
Akhirnya, karena berada di tangga masjid, ia pun justru melakukan sujud ke arah lain, bukan ke arah kiblat. Waduh, ya gak bener kalau salatnya begini.
Tak hanya gambar tersebut, sejumlah potret kelakuakn warga yang unik lainnya juga diunggah akun @finrul. Seperti salah seorang makmum yang tidak menutup aurat, salat berada di parkiran dengan keadaan sujud melayang.
Baca Juga: Dua Kecelakaan di Flyover Dalam Sehari, Warganet: Setan Budeg Lempuyangan
Unggahan tersebut dibalas dengan puluhan foto lain dari warganet yang juga menunjukkan kelakuan masyarakat saat melaksanakan ibadah.
"Yang belakang arah ke ka'bah tapi muter dulu lewat rusia apa gmn," tulis @clvnthd.
Ada pula yang berkelakar, karena terlalu lama dikarantina lantaran wabah corona, membuat masyarakat lupa cara melaksanakan salat Jumat.
"Kelamaan karantina ampe lupa caranya jumatan," tulis warganet.
"Sing penting niat hahaha," tulis @den_fariss.
Baca Juga: Viral di Twitter, Seorang Ibu Ogah Putranya Hobi Merajut, Dicap Kurang Laki
Ada pula yang menanyakan kepada pemotret kejadian tersebut, tidak melaksanakan salat tapi malah mengambil gambar orang lain.
Berita Terkait
-
Aplikasi X Sempat Pulih tapi Eror Lagi, Elon Musk Sebut Ada Serangan Siber
-
Viral Ucapan Ultah Anak untuk Kapolda Kalsel Lewat Iklan di X, Berapa Biaya Postingnya?
-
Kenapa Wamen Stella Tak Percaya IQ Orang Indonesia Rata-rata Cuma 78? Ini Alasannya
-
Bahlil Ragukan Nasionalisme Orang Indonesia yang Kerja di LN, Anies: Nggak Ada Hubungannya...
-
Rafael Struick: Itulah Sifat Orang Indonesia
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
Terkini
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik
-
Putra Prabowo Berkunjung ke Kediaman Megawati, Waketum PAN: Meneduhkan Dinamika Politik