SuaraJogja.id - Glamor dan berkelas, barangkali kesan tersebut yang terbesit saat menyaksikan sejumlah artis luar negeri ketika datang ke Indonesia. Tapi siapa kira di balik itu, mereka nyatanya punya sisi lain yang barangkali sukar dipercaya.
Ya, sejumlah aktor besar hingga penyanyi papan atas dunia pernah menghampiri Indonesia. Selain untuk melakoni syuting ataupun konser, tak sedikit di antaranya juga memilih datang ke tanah air untuk berlibur.
Nah, di balik gemerlap yang melekat, nyatanya mereka juga punya sisi lain yang bisa jadi langka atau nyaris jarang ditemui di tempat lain. Ini seperti sejumlah foto unik yang dibagikan sejumlah netizen.
Dalam foto yang dibagikan tampak penyanyi Katy Perry mampir di Pasar barang antik yang terletak di Jalan Surabaya, Jakarta. Momen tersebut terjadi ketika sang pelantun Firework tersebut ada jadwal konser di SICC Sentul pada 2012 silam.
Baca Juga: Jelang Pilkada Sleman, 678 Penyelenggara Pemilu akan Jalani Rapid Test
Kala itu Katy Perry datang ke kawasan pasar barang antik bersama rombongan menggunakan tiga mobil alphard.
Selain Katy Perry ada pula penyanyi asal Inggris, John Legend yang juga sempat terciduk jajan makanan pinggir jalan saat liburan di Bali.
Bersama istrinya Chrissy Teigen, penyanyi yang sukses dengan hits All of Me tersebut membagikan keseruannya merasakan makanan ayam cepat saji pinggir jalan yang ada di Bali.
Tak hanya mencicipi ayam tepung ala lokal Bali, mereka bahkan sempat mampir ke toko mainan pinggir jalan bersama ana-anaknya.
Momen itu bahkan sempat membuat heboh di sosial media kala itu.
Baca Juga: Mundur dari Pilkada Sleman, Anak Amien Rais Singgung Persiapan Reshuffle
Sementara itu, dua member grup band K-Pop CNBLUE yakni Kang Min Hyuk dan Lee Jung Shin juga tepergok tengah bersantai ria saat mereka berlibur di Bali beberapa waktu lalu.
Berita Terkait
-
CNBLUE 'A Sleepless Night': Begadang Karena Gagal Move On dari Pedihnya Cinta
-
CNBLUE Dikejar Bayangan Cinta Masa Lalu di Lagu Terbaru 'A Sleepless Night'
-
Trend Musik Band Lagi Naik, CNBLUE Ungkap Motivasi di Balik Album Baru Bertajuk X
-
Fan Meeting Kang Min Hyuk CNBLUE di Jakarta Dibatalkan, Tiketnya Direfund
-
Anti Mainstream, Warganet Ini Bertemu Rusa Berkeliaran di Pinggir Jalan
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Dinsos PPPA Kulon Progo Bentuk Desa Ramah Perempuan dan Anak
-
Tak Persoalkan Sayembara Harun Masiku, Pukat UGM Justru Soroti Pekerjaan Rumah KPK
-
Lazismu Gelar Rakernas di Yogyakarta, Fokuskan Pada Inovasi Sosial dan Pembangunan Berkelanjutan
-
Tergiur Janji Jadi ASN di Dinas Pariwisata Gunungkidul, Warga Ponjong Malah Kehilangan Uang Rp80 Juta
-
Ini Hasil Identifikasi dari BKSDA Yogyakarta Soal Buaya yang Dievakuasi dari Tegalrejo