SuaraJogja.id - Almarhum Dono Warkop mendadak ramai diperbincangkan karena tulisannya yang menyinggung aparat Orde Baru. Berita viral lainnya datang dari seniman Didik Nini Thowok, yang mengungkapkan persiapannya yang maksimal saat ikut Lathi Challenge.
Tak hanya itu, kehebohan seorang "crazy rich Surabaya" yang memborong Sukro sampai Rp2 juta juga viral di media sosial. Di sisi lain, empat pemuda Jogja rela bersepeda ke Jakarta demi menolak pengesahan Omnibus Law.
Sementara itu, UNY memberi gelar doktor honoris causa pada Mendes Abdul Halim Iskandar dan mengungkap alasannya. Simak ulasan lima berita hits SuaraJogja.id, Sabtu (11/7/2020) kemarin, di bawah ini:
1. Tulisan Personel Warkop Viral, Singgung Soal Aparat di Era Orde Baru
Baca Juga: Crazy Rich Surabaya Borong Sukro Rp2 Juta, Jiwa Kismin Netizen Meronta
Bagi sebagian orang, mendengar grup Warkop DKI yang terlintas yakni polah tingkah trio komedian yang super kocak. Tapi siapa kira di balik panggung lawak, salah satu personelnya yakni Wahyu Sardono atau yang akrab dikenal Dono merupakan sosok yang serius dan lihai dalam memberi kritik di era Orde Baru.
Belakangan salah satu tulisannya di sebuah majalah ramai dibicarakan setelah tersebar di sosial media. Gegara itu, namanya sempat menempati trending topic pada Rabu, 8 Juli lalu.
2. 4 Pemuda Jogja Nekat Bersepeda ke Jakarta Demi Tolak Pengesahan Omnibus Law
Baca Juga: Viral, Kritik Dono Warkop DKI soal Polisi 'Berperut Gendut' di Era Orba
Berita Terkait
-
Kunjungi Indro Warkop, Paras Anak Kedua Dono Bikin Publik Tercengang: Langsung Ingat Almarhum
-
Indro Warkop Ungkap Alasan Dono dan Kasino Tak Masuk Politik: Bukan Hati Nurani
-
Ibu Youtuber Andy Sugar Mualaf, Berawal Saat Hidupnya Hancur Ditinggal Suami
-
Akhir Tragis Budi Said: Crazy Rich Surabaya yang Terjerat Kasus Jual Beli Emas Antam
-
Sekongkol dengan Pegawai PT Antam, Crazy Rich Surabaya Budi Said Resmi Tersangka Kasus Rekayasa Jual-Beli Emas
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Tren Meningkat saat Akhir Tahun, Pemkot Yogyakarta Optimis Target Penerimaan Pajak Daerah Tercapai
-
Jelang Pilkada Kota Yogyakarta, 1.300 Lebih Linmas Siap Dikerahkan Jaga Tiap TPS
-
Kegempaan di Gunung Merapi Meningkat, Ada Potensi Luncurkan Awan Panas Lagi