SuaraJogja.id - Malam Minggu (malming) kerap diidentikkan dengan momen yang pas untuk berkencan. Namun, seorang pengguna Shopee yang sedang tak ada kerjaan alias gabut satu ini justru menghubungi customer service (CS) untuk teman chatting.
Tangkapan layar percakapan warganet itu viral setelah dibagikan ke Twitter melalui akun @txtdarionlshop, Minggu (26/7/2020). Terdapat empat foto yang diunggah dalam cuitan tersebut.
Mulanya pengguna Shopee ini menyapa CS dengan kalimat "Hai Kak." Setelah mendapat respons dari CS, dia justru mengoreksi salah ketik atau typo dari pesan CS.
CS yang bertugas pun dengan santai menanggapi gurauan pengguna Shopee tersebut. Ia juga kembali menanyakan, "Informasi apa yang Kakak butuhkan terkait Shopee?"
Baca Juga: 5 Cara Membuat Toko Online Sendiri di Shopee
Namun, si pelanggan ini kembali tak memberi jawaban sesuai pertanyaan CS dan malah bertanya, "Kakak kok malam Minggu kerja? Enggak malmingan nih? Hehe."
"Malam Mingguan kok Kak :) Kan sambil kerja Kakak :)" jawab CS, santai.
Percakapan pun berlanjut hingga CS berulang kali menanyakan informasi yang dibutuhkan pelanggan itu terkait Shopee. Namun, pengguna Shopee ini justru berkali-kali mengalihkan pembicaraan sampai mengajak berkenalan si CS.
SIMAK CUITANNYA DI SINI.
Meski tak henti-hentinya digoda, tetapi CS tetap berusaha bersikap santai tanpa terkesan terganggu sembari terus menanyakan informasi soal Shopee yang dibutuhkan pelanggan tersebut.
Baca Juga: Shopee Kickfest Jadi Pameran Online Clothing Lokal Pertama di Indonesia
Menjelang akhir percakapan, CS kembali mengungkapkan, "Kalau Kakak ada pertanyaan terkait Shopee, aku bantu jawab kok Kak."
Berita Terkait
-
Saldo Dana Kaget Gratis Buat Checkout Keranjang Shopee, Klik Di Sini!
-
Klaim DANA Kaget Edisi Sabtu Sebelum Kadaluwarsa, Bisa Buat Nongkrong di Kafe Malam Mingguan
-
Checkout Keranjang Shopee Setelah Klaim Link Dana Kaget, Cuma Modal Hape!
-
J&T Express Standard dan Eco Tidak Ada Lagi di Shopee, Ini Tips Agar Seller Tetap Lancar Jualan
-
SEGERA KLAIM, Link Saldo DANA Kaget Untuk Belanja Online Shopee 3:3
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI