SuaraJogja.id - Pendiri Kompas Gramedia Jakob Oetama meninggal dunia, dan kisah hidupnya sebagai anak guru di Sleman pun mencuri perhatian. Tak hanya itu, kisah Mbah Muyi, yang tinggal di gubuk reyot karena trauma gempa, juga menarik banyak pembaca.
Sementara itu, Covid-19 di DIY makin mengkhawatirkan, apalagi kini Kantor Kelurahan Kotabaru ditutup setelah lurah dan kasat linmasnya positif Covid-19. Dari klaster soto Lamongan pun, seorang pembeli yang tidak makan di tempat juga turut terpapar corona.
Di samping itu, anak PKL Malioboro yang meninggal positif Covid-19 rupanya juga saat ini telah terkonfirmasi terinfeksi penyakit yang sama. Simak lima berita terfavorit SuaraJogja.id pada Rabu (9/9/2020) kemarin di bawah ini:
1. Trauma Gempa, Mbah Muhyi Nekat Tinggal di Gubuk Reot yang Nyaris Roboh
Baca Juga: Tutup Usia, Wapres Ma'ruf Kenang Jakob Oetama Sebagai Tokoh Pers Teladan
Hembusan angin yang masuk dari sela dinding kayu perlahan membelai rambut Mbah Muhyi (95) yang seluruhnya sudah memutih. Tak berapa lama, tubuhnya merebah di atas dipan kayu yang sudah diberi alas tikar dan sehelai sarung.
Sambil sejenak membetulkan letak alas kepalanya, bapak 6 anak ini pun tanpa rasa waswas terlelap di tempat tidurnya.
2. Pak Lurah dan Pegawai Terpapar Covid-19, Kalurahan Kotabaru Ditutup
Baca Juga: Yogi Mengenang Almarhum Jakob Oetama: Pakde Kerja Bukan untuk Uang Semata
Berita Terkait
-
Jadwal Misa Natal Gereja Kotabaru Yogyakarta Lengkap, Mulai Jam Berapa?
-
Industri Batik Sasirangan Kotabaru Kalsel Siap Ajukan Legalitas Label, Potensi Cuan Bagi Perajin
-
Viral Markas Relawan AMIN di Jogja Disusupi Orang Tak Dikenal, Ngaku Intel Polsek
-
Dukung IIMS 2024, CEO Kompas Gramedia Sebutkan Indonesia Pasar Menjanjikan
-
Gempa Jogja, Alarm Zona Subduksi Masih Aktif Di Selatan Jawa
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI