Scroll untuk membaca artikel
Galih Priatmojo
Selasa, 15 September 2020 | 06:50 WIB
Pasar Beringharjo. - (Guideku/Arendya)

Hingga saat ini, Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Yogyakarta masih belum memberikan status klaster untuk temuan kasus COVID-19 di Malioboro karena pasien yang dinyatakan positif masih memiliki kontak erat dengan pedagang. “Ada yang masih satu keluarga dan ada yang shalat berjamaah,” katanya.

Saat ini, lanjut dia, ruas PKL yang terdapat temuan kasus positif COVID-19 masih diliburkan.

“Pedagang kaki lima lain masih tetap bisa beraktivitas seperti biasa, begitu pula dengan pengunjung,” tambahnya.

Baca Juga: Menyesap Romantisme Malam di Kota Yogyakarta Lewat Watu Amben

Load More