SuaraJogja.id - Menikmati liburan di Yogyakarta rasa-rasanya tak cukup jika hanya menghabiskan waktu sehari atau tiga hari. Sebab, banyak sekali destinasi wisata hingga tempat nongkrong asyik yang siap membuatmu ingin segera kembali ke Yogyakarta.
Salah satu yang wajib kalian kunjungi bersama keluarga dan sahabat atau mungkin pacar, ialah Watu Amben.
Sekilas, konsep Watu Amben ini sedikit mirip dengan Bukit Bintang dan juga Heha Skyiew yang menyuguhkan romantisnya suasana kota Yogyakarta di malam hari dari ketinggian.
Keindahan gemerlap lampu dari bangunan yang berada di Kota Yogyakarta dapat terlihat jelas dari Watu Amben ini.
Baca Juga: Viral Wisata di Tengah Sawah Mirip Ubud, Ternyata Ada di Magelang!
Sembari menikmati syahdunya suasana Yogyakarta pada malam hari di Watu Amben, kalian juga bisa mencicipi berbagai macam makanan dan minuman hangat.
Harga yang dipatok untuk makanan dan minuman di Watu Amben ini juga terjangkau dan layak untuk dicoba.
Kami sarankan Anda untuk datang ke Watu Amben menjelang sore hari. Selain situasinya belum terlalu ramai pengunjung, Anda bisa menikmati indahnya senja dari Watu Amben.
Watu Amben berlokasi di Selatan kawasan Patuk Gunungkidul, Yogyakarta. Disebut Watu Amben, karena tak jauh dari lokasi wisata dan kulineran ini terdapat sebuah batu yang menyerupai ranjang.
Atau jika diartikan dari Bahasa Jawa, Watu Amben ini memiliki arti Batu Ranjang. Benar saja, tak jauh dari tempat bersantai terdapat sebuah batu panjang dan lebar layaknya ranjang.
Baca Juga: Buaya Seberat 350 Kg Ditemukan di Sungai Wisata Australia
Warga masyarakat setempat percaya, bahwa dahulu batu tersebut menjadi tempat peristirahatan Raja Yogyakarta.
Berita Terkait
-
Perjalanan Habbie, UMKM yang Berkembang dengan Dukungan BRI Hingga Pecahkan MURI!
-
Warung Bu Sum: Legenda Kuliner Jogja Bertahan Berkat Resep Rahasia & Dukungan BRI
-
BNI Indonesias Horse Racing Triple Crown & Pertiwi Cup 2025 Garapan SARGA.CO Siap Pentas di Yogya
-
Rute Baru AirAsia yang Dinanti Wisatawan: Adelaide ke Bali Kini Tanpa Transit
-
Cari Vila dengan Private Pool di Yogyakarta? Ini 7 Rekomendasi Terbaik
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat