SuaraJogja.id - Aksi seorang dosen yang satu ini saat mengajar di ruang kelas membuat para siswanya terpukau hingga menjerit histeris.
Dalam video yang diunggah akun @OliviaSandjaya dari akun Tiktok @uzairitaib, tampak seorang pria yang mengenakan setelan jas warna hitam tampak berjalan menuju papan tulis yang ada di hadapannya.
Suasana saat itu terlihat hening. Para siswa tampak duduk tenang di atas bangku masing-masing.
Tak berapa lama pria yang mengenakan jas hitam itu pun dengan secepat kilat menggoreskan spidol di tangannya ke papan tulis warna putih di hadapnya.
Baca Juga: Ketipu Dukun Palsu, Janda di Sleman Kehilangan Uang Rp300 Juta
Seketika itu tampak sebuah lingkaran nyaris sempurna tergambar di papan tulis.
Sontak saja suasana kelas bergemuruh. Para Puluhan siswa pria dan perempuan terlihat meloncat, bertepuk tangan hingga berteriak histeris.
Mereka seakan tak percaya, pria berjas yang disebutkan sebagai dosen itu memiliki skill maha dewa mampu menggambar sebuah lingkaran sempuran hanya sekali gores.
Tak sedikit di antara warganet yang melontarkan komentarnya. Ada yang bingung, ada pula yang takjub melihat aksi yang diperagakan si dosen tersebut.
"Pake jangka ga sih?" kata kalarona.
Baca Juga: DIY Tambah 72 Kasus Baru, 38 Santri di Sleman Tertular COVID-19
"Tangannya simetris ya, mantap," kicau Athafariz.
"Pacar kamu ganteng? kaya? tapi pasti ga bisa gini," kata Olivia.
Berita Terkait
-
Ratusan Dosen ASN Mundur: Salah Sistem atau Minimnya Persiapan Mental ASN Baru?
-
Cek Skripsi Jokowi di UGM, Roy Suryo: Tak Ada Lembar Pengesahan Dosen Penguji
-
Detik-detik Pemerintah Umumkan Tukin Dosen dan ASN Akan Cair Juli 2025
-
Sri Mulyani Ungkap Pemicu Dosen ASN Demo Soal Tukin: Nominalnya Lebih Tinggi dari Tunjangan Profesi
-
Sri Mulyani Tebar "Durian Runtuh" Kepada Dosen ASN
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan