SuaraJogja.id - Relawan kesehatan Tirta Mandira Hudi kembali menjalani tes usap rutin. Sebagai seorang relawan ia mengikuti tes usap untuk menjaga kondisi kesehatannya. Kembali dapatkan hasil negatif, dr Tirta bagikan tips untuk jaga kesehatan di tengah pandemi.
Dalam unggahan terbarunya Rabu (28/10/2020), dr Tirta membagikan potret dirinya tengah menjalani tes usap di salah satu rumah sakit. Terlihat seorang petugas kesehatan dengan APD lengkap tengah mengambil lendir dari lubang hidung laki-laki yang akrab disapa Cipeng tersebut.
"Swab test rutin di @kartikahospital. Resiko relawan, rutin swab, rapid. Alhamdulillah negatif," tulis Cipeng dalam keterangannya.
Ia mengatakan sebagai seorang relawan, salah satu resiko yang harus ia jalani adalah rutin menjalani tes usap maupun rapid test. Kegiatannya sebagai seorang relawan memang menuntutnya untuk pergi ke banyak tempat mensosialisasikan mengenai kondisi pandemi.
Baca Juga: Menaker Tak Naikkan UM 2021, KSPSI DIY: Pemerintah Khianati Sila Kelima
Beruntung, dr Tirta kembali mendapatkan hasil yang negatif. Sampai-sampai dokter yang menanganinya mempertanyakan kenapa bisa hasil tes usap ayah satu orang anak ini selalu memiliki hasil negatif. Pria kelahiran Boyolali ini lantas membagikan tipsnya.
Pertama, dr Tirta selalu menjaga pola makannya agar teratur. Ia juga rutin berolahraga dan fokus pada narasi yang positif. Tambahan lainnya adalah ia rutin meminum madu, sebagai salah satu suplemen alami.
"2. Tetep gak lupa ngibadah," imbuh dr Tirta.
Selain tidak lupa beribadah, ia juga rutin mencuci tangan, mencari uang dan mengenakan masker ketika berada di kerumunan. Meskipun diakui bahwa masih sulit untuk menerapkan jaga jarak. Cipeng bersyukur hasil tes usap kesekian kalinya masih negatif.
Sejak diunggah, potret dr Tirta tengah menjalani tes usap itu sudah disukai lebih dari 4000 pengguna Instagram. Ada beberapa warganet juga yang memberikan tanggapan di kolom komentar. Mereka menyoroti tes usap rutin yang dijalani relawan kesehatan ini.
Baca Juga: Ditangkap Oknum Brimob Polda DIY, Begini Pengakuan Korban yang Diintimidasi
"Ekspresinya kelihatannya nikmat sekali dok," tulis akun @talio.id
Berita Terkait
-
Berapa Gaji Dokter Umum dan Dokter Spesialis di Indonesia? Simak Perbedaannya
-
dr. Tirta Dokter Umum atau Spesialis? Viral Bikin Netizen di Media Sosial X Penasaran
-
5 Rekomendasi Buah dari dr. Tirta, 'Sakti' dan Kaya Manfaat
-
Andre Rosiade Sindir Pemain Pura-pura Cedera, Dokter Ini Kasih Balasan Menohok
-
Sosok Susana Darmawan, Pemilik Clairmont yang Rugi Rp5 M Akibat Ulasan Negatif Codeblu
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
Terkini
-
Pengukuran 14 Rumah di Lempuyangan Batal, Warga Pasang Badan
-
Dari Tenun Tradisional ke Omzet Ratusan Juta: Berikut Kisah Inspiratif Perempuan Tapanuli Utara
-
ABA Dibongkar, Pemkot Jogja Manfaatkan Lahan Tidur untuk Relokasi Pedagang ke Batikan
-
20 UMKM Binaan BRI Sukses Tembus Pasar Internasional di FHA-Food & Beverage 2025!
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan