SuaraJogja.id - Telah lama dinanti kehadirannya, akhirnya agenda tahunan Jogja Art Weeks (JAW) kembali dihelat. Kali ini, PORTA by The Ambarrukmo ikut serta menjadi bagian dari gelaran Jogja Art Weeks.
Bertempat di What The Deck! lantai 11, pada pameran kali ini, Jogja Art Weeks dan PORTA by The Ambarrukmo menggandeng 'Post Party Syndroma' sebagai kolaborator.
Sejumlah karya potret analog 'Post Party Syndroma' tampak terpajang di beberapa sudut What The Deck! Karya yang dihadirkan berupa foto menggunakan kamera analog yang sekilas tampak sederhana, namun sebenarnya punya banyak makna.
Dalam karya kali ini, Post Party Syndroma menghadirkan proyek pengarsipan tentang kehidupan malam. Di mana pada momen tersebut orang-orang berada di bawah pengaruh alkohol atau substansi lain.
Konsep yang diusung oleh Post Party Syndroma ini tampak bersinergi dengan What The Deck! Di mana lokasi ini kerap menjadi wadah bagi para performer dan juga pecinta musik.
Mengusung konsep artsy, seperti yang telah kita ketahui sejak awal dibuka PORTA by The Ambarrumo memiliki fokus terhadap segala bentuk inisiatif, termasuk karya seni.
Hal ini terbukti dari berbagai bentuk kolaborasi PORTA by The Ambarrukmo dengan beberapa seniman lokal di setiap lantai hotel.
Beberapa di antaranya yakni ada karya Dedy Shofianto, Yohanna Kristal, Ivana Bestari dan masih banyak lagi lainnya.
Baca Juga: IEE V-EXPO 2020, Pameran Virtual Pertama yang Mencakup 5 Sektor Sekaligus
Berita Terkait
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
Tak Mau Ceplas-ceplos Lagi! Menkeu Purbaya: Nanti Saya Dimarahin!
-
H-6 Kick Off: Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
Terkini
-
Momentum Pasar Godean Bangkit: Setelah Direvitalisasi Total, Pedagang Optimis Tatap Masa Depan
-
Sinyal Kuat Kejari: Sri Purnomo Tak Sendiri, Jaringan Korupsi Dana Hibah Sleman Dibongkar
-
Miris! 7.100 Warga Penerima Bansos di Jogja Terindikasi Terjerat Judol
-
Deadline Proyek di Gunungkidul Dikejar: DPRD Tak Ingin Hujan Jadi Alasan
-
Setelah Diperiksa Intensif, Mantan Bupati Sleman Sri Purnomo Resmi Ditahan Terkait Kasus Korupsi