Galih Priatmojo | Yohanes Endra
Rabu, 18 November 2020 | 19:07 WIB
Artis Gisella Anastasia berpose saat berkunjung di Kantor Redaksi Suara.com, Jakarta, Selasa (15/1). [Foto/Suara.com]
Gisella Anastasia. (Instagram/@gisel_la)

Pada bisnis kafe ini, Gisel berkolaborasi dengan Agatha Suci. Kafe tersebut bernama Kafe Mamain.

Uniknya, kafe ini memiliki konsep yang ramah anak-anak. Menu yang disediakan kafe tersebut dijual dengan harga sekitar Rp 60 ribu sampai Rp 130 ribu.

5. Bisnis fashion

Gisella Anastasia (Youtube.com/DanielManantaNetwork)

Gisel memliki bisnis fashion yang menjual pakaian anak-anak.

Bisnis tersebut diberi nama Gill by Giselle Mini. Koleksi pakaian anak di Gill by Giselle Mini pun terbilang cukup apik dan beragam.

Load More