3. Bukan berisi uang atau nominal, tapi kisah menyentuh

Berbeda dari jenis-jenis sebelumnya, dalam amplop di pesta pernikahan ini berisi surat yang menyentuh. Tertulis seorang bernama Sandi yang merupakan karyawan korban PHK. Ia meminta maaf karena mendatangi pesta pernikahan mempelai untuk ikut menyantap makanan disana. Tidak lupa berterimakasih mantan karyawan ini juga berikan doa baik untuk pengantin.
4. Seperti kuis, isi amplop ini tergantung hoki
Terakhir, kreatifitas masyarakat Indonesia kembali diuji dalam memberikan hadiah untuk mempelai pengantin. Di luar perkiraan, amplop ini berisi kalimat 'Coba lagi' layaknya kuis-kuis yang ada di bungkus makanan anak-anak. Mungkin, mempelai diminta menikah lagi hingga amplop tersebut berisi uang.
Baca Juga: Rekan Akui Antar Tommy Kasih Amplop hingga Temui Prasetijo di TNCC Polri
Dari beberapa isian amplop di pesta pernikahan itu, bisa disimpulkan bahwa masyarakat Indonesia cukup kreatif menghadapi krisis yang terjadi. Ide-ide isi amplop itu juga bisa diterapkan untuk tamu undangan yang sudah terlalu lelah menagih hutang kepada mempelai pengantin.
Berita Terkait
-
Bolehkah Membayar Hutang Puasa Orang Tua yang Sudah Meninggal? Ini Penjelasan Lengkapnya
-
Anggota DPRD Banten Diciduk Polisi Kasus Penipuan! Cek Kosong Rp350 Juta Jadi Biang Kerok
-
Minta Pramono Segera Isi Posisi Kosong di Pemprov DKI, DPRD: Jangan Impor Pejabat!
-
Niat Puasa Syawal Digabung Qadha Ramadhan, Boleh Gak Sih? Ini Penjelasan Lengkapnya!
-
35 Template Amplop Lebaran Tinggal Print untuk Hari Raya Idul Fitri 2025
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat