SuaraJogja.id - Kontroversi azan jihad, azan yang yang diberi tambahan hayya alal jihad, membuat politikus PKS Hidayat Nur Wahid (HNW) turut angkat bicara. Di samping itu, setelah Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengumumkan bahwa dirinya positif Covid-19, warganet justru teringat akan Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab.
Selain itu, pengakuan Raffi Ahmad bahwa dirinya bohong soal Dimas Ahmad demi konten juga mencuri perhatian publik. Di sisi lain, Polsek Kasihan masih melakukan pengejaran terhadap pelaku penjambretan di Bantul, yang ternyata punya tempat mangkal.
Tak hanya itu, Polsek Sewon tengah mendalami perampokan di Dongkelan, tetapi kesulitan melacak pelaku. Berikut lima berita terpopuler pada Selasa (1/12/2020) kemarin dari SuaraJogja.id:
1. HNW Kritik Kontroversi Azan Jihad: KH Hasyim Asyari Pernah Ajak Jihad
Baca Juga: Sebelum Terpapar Covid-19, Ini Kegiatan Anies Selama Sepekan
Politikus PKS Hidayat Nur Wahid (HNW) turut mengomentari viral-nya kontroversi azan jihad, di mana ada penambahan hayya alal jihad dalam azan.
Dilansir Hops.id -- jaringan Suara.com, selama ini dalam ajaran Islam tak ada penambahan semacam itu, sehingga banyak pihak yang mempertanyakan motif penambahan lafaz ajakan jihad tersebut pada azan.
2. Kejar Pelaku yang Jambret Guru di Bantul, Polisi: Punya Tempat Mangkal
Baca Juga: Aktivitas Anies Selama Sepekan Sebelum Terpapar Covid-19
Polsek Kasihan masih mengejar terduga pelaku penjambretan di Jalan Nitipuran, Desa Ngestiharjo, Kecamatan Kasihan, Kabupaten Bantul.
Polisi mengatakan bahwa terduga pelaku memiliki tempat berkumpul sebelum melancarkan aksinya.
3. Puji Anies karena Jujur Positif Covid-19, Warganet Sindir Habib Rizieq
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengumumkan bahwa dirinya telah dinyatakan positif Covid-19 melalui Instagram, Selasa (1/1/2020). Banyak warganet yang kemudian mendoakan kesembuhan baginya, tetapi ada juga yang sekaligus menyindir Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab.
Anies Baswedan dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes usap PCR yang keluar pada Selasa dini hari.
4. Dalami Perampokan di Dongkelan, Polisi Kesulitan Lacak Pelaku
Kepolisian Sektor Sewon terus melanjutkan pengungkapan kasus perampokan motor yang terjadi di simpang empat Dongkelan, Dusun Krapyak Kulon, Kelurahan Panggungharjo, Kecamatan Sewon, Kabupaten Bantul.
Kanit Reskrim Polsek Sewon, Iptu Sigit Teja Sukmana menuturkan kepolisian sudah memeriksa dua saksi untuk mengungkap pelaku perampokan.
5. Ketahuan, Raffi Ahmad Mengaku Bohong Soal Dimas Ahmad demi Viewers
Sejak bertemu Dimas Ahmad, pria yang dibilang mirip dirinya, Raffi Ahmad makin sering membagikan momen bersama sang "kembaran". Namun rupanya, ada momen ketika ayah satu anak itu berbohong di depan kamera demi konten.
Kebohongan itu ia akui di salah satu video di YouTube. Sebelumnya, dia menyebut bahwa pemuda yang mirip dengannya itu mendapat ratusan juta rupiah dalam waktu sepekan.
Berita Terkait
-
Kaget! Raffi Ahmad Bereaksi usai Tahu Dimas Ahmad Jadi Tukang Parkir
-
Reaksi Raffi Ahmad Usai Tahu Dimas Ahmad Kini Jadi Tukang Parkir
-
Masih Ingat Dimas Ahmad? BeginI Nasib Kembaran Raffi Ahmad Usai Angkat Kaki dari Rumah Sultan Andara
-
Dimas Ahmad Tagih Utang Farhan Syekh Abu Bakar Assegaf Rp150 Ribu: Ini soal Integritas!
-
Berapa Selisih Umur Ria Probo dan Dimas Ahmad? Dibilang bak Yuni Shara-Raffi Ahmad Jilid 2
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025