SuaraJogja.id - Warganet dibuat pilu menyaksikan sebuah video viral yang menunjukkan perjuangan seorang nenek berjuang untuk bertahan hidup.
Di video tersebut, wanita yang sudah renta itu memunguti sisa-sisa butiran beras yang tercecer jatuh dari karung di sekitar truk pengangkut beras.
Rekaman tersebut mulanya diunggah pada 8 November 2020 lalu di TikTok oleh akun @mega746391206.
Sambil memegang sebuah serokan beras, ia mulai mengumpulkan butiran beras ke dalam wadah tersebut.
Baca Juga: Masak Baso Aci Pakai Teko Water Heater Hotel, Aksinya Dihujat Warganet!
Ketika ia sedang memungut butiran beras, tampak sejumlah kuli panggul berlalu-lalang mengangkut karung beras dari dalam truk.
Tidak menghiraukan para pekerja, nenek itu dengan cekatan memperhatikan setiap beras yang jatuh dan keluar dari celah-celah karung.
Maka tak jarang beras yang ia kumpulkan begitu kotor, lantaran sudah jatuh ke lantai dan diinjak oleh para pekerja.
Sontak video yang menunjukkan gelagat nenek itu pun viral dan telah ditonton lebih dari 700 ribu kali sejak dibagikan.
Tak sedikit warganet yang mendoakan nenek tersebut.
Baca Juga: Viral! Istri Bagikan Tips Cari Uang di Saku Suami, Malah Ditransfer Uang
"Semoga Allah SWT memberikan rezeki yang berlimpah untuk ibu, amiin," tulis akun @rats033.
Berita Terkait
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Bye-Bye Bau Apek! Lemari Pakaian Auto Wangi Semerbak Cuma Modal Beras dan Downy
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
DKI Jakarta Operasikan Truk Listrik MAB untuk Angkut Sampah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja