Beberapa warganet enggan melayangkan hujatan karena khawatir gadis itu adalah korban grooming dari James. Grooming adalah salah satu bentuk modus pelecehan seksual yang mulai banyak dibicarakan. Modus ini dilakukan dengan upaya membangun hubungan, kepercayaan, dan hubungan emosional dengan seorang anak atau remaja sehingga mereka dapat memanipulasi, mengeksploitasi, dan melecehkan mereka.
Sudah menjalin hubungan dengan James sejak usia 16 tahun, banyak yang menduga jika gadis selingkuhan ini merupakan korban grooming. Sebab, pada usia tersebut disampaikan bahwa para remaja dinilai masih melalui proses pencarian jati diri, sehingga mudah untuk dimanipulasi, ekploitasi, hingga dilecehkan oleh orang yang berusia lebih tua atau memiliki power lebih.
"Yang bales pada nyalahin ceweknya, tolong diingat ya: 1. Dia masih 16 tahun, anak 16 tahun biasanya lagi identity crisis dan masih di fase dimana pemikirannya lagi berkembang. Dia dibawah umur, dan yang kewajiban buat ngebimbing itu orang dewasa sekelilingnya," komentar akun @sainti****.
"Dalam kasus kayak gini, seringkali perempuannya juga jadi korban manipulasi laki-laki, terlebih dia pun masih di bawah umur dan selingkuhan orang terpandang. Saran gue sih jangan buru-buru ngejudge," tanggapan akun @madlev*****.
Baca Juga: Kisah Relawan Korban Gempa Majene, Menembus Rimba hingga Dua Sungai Besar
Sementara akun @mering**** mengatakan, "Padahal masih kecil dan cantik, mending dia fokus sekolah terus kuliah abis itu terkenal karena prestasinya dan banggain orang tua. Bukan terkenal karena jadi pelakor."
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Pria di Cilandak Apes usai Nekat Oplos Gas LPG 3 Kg, BS Masih Bisa Berlari saat Tubuhnya Terbakar
-
Misteri Mayat dalam Karung di Daan Mogot Terungkap! Pelaku Pembunuhan Sadis Telah Ditangkap
-
Duit Istri Ludes Buat Judi, Pria Cimahi Ngaku Dibegal, Endingnya Bikin Repot Polisi
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
Tanpa Pungutan Apapun, Klaim Link Saldo DANA Kaget Berjumlah Ratusan Ribu Rupiah di Sini
-
Indonesia Unjuk Gigi di Kompetisi Robotik Internasional: Kisah Inspiratif dari Sleman hingga Korea Selatan
-
Nasib Penjurusan SMA Terancam? Jogja Krisis Guru BK, Dampaknya Luas
-
Jangan Sampai Ketipu, BI Ungkap Modus Peredaran Uang Palsu di Jogja, Begini Cara Menghindarinya
-
DIY Darurat Uang Palsu? 889 Ribu Lembar Ditemukan dalam 3 Bulan Pertama 2025