SuaraJogja.id - Kisah kocak diunggah oleh emak-emak yang satu ini. Aksinya pun viral hingga mengundang gelak tawa.
Ya, seperti dikutip dari akun TikTok @SitumorangJ, dalam video yang diunggah sebelumnya tampak seseorang pengusaha muda yang tengah memamerkan usahanya usai membeli saham.
Di balik jendela kamarnya, pengusaha itu menunjukkan sebuah gedung bertingkat yang gemerlap. Ia mengklaim bahwa gedung itu pemilik sahamnya merupakan dia.
"Lihat gedung itu, saya pemilik sahamnya," ucapnya sambil menunjukkan gedung tinggi yang ada di balik jendela kamarnya.
Tak berselang lama, muncul emak-emak yang juga meniru gerakan serupa. Ia menunjukkan sebuah areal perkebunan ketela yang luas di depannya.
Tapi bukannya pamer bahwa itu miliknya, emak-emak tersebut justru dengan polos mengaku di kebun itu ia kerap mencuri ubinya.
"Kamu lihat ladang itu, saya suka nyolong ubinya itu punya orang bukan punya saya," katanya disertai gelak tawa.
Aksi kocak emak-emak itu pun menular ke warganet.
Tak sedikit di antaranya yang ikut ngakak melihat tingkah emak-emak tersebut.
Baca Juga: Tuntut Pencairan Klaim Bumiputera, Emak-emak Bawa Poster Tulisan Monohok
"Kok gue receh banget sih ibunya ngakak ikutan ngakak," kata tira****
"Ini bukan emak-emak facebook tapi ini the real emak-emak lawak," kata uchi****
"Demi lucu bangettttttt ibukkkkk," tulis Dini*****
"Ngakak ngga sih ya Allah bengek," ucap Blue****
"Jujur sekali ibu ini," kata Muzaaki**** disertai emoticon ngakak.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
Pilihan
-
OJK Lapor Bunga Kredit Perbankan Sudah Turun, Cek Rinciannya
-
Profil PT Abadi Lestari Indonesia (RLCO): Saham IPO, Keuangan, dan Prospek Bisnis
-
Profil Hans Patuwo, CEO Baru GOTO Pengganti Patrick Walujo
-
Potret Victor Hartono Bos Como 1907 Bawa 52 Orang ke Italia Nonton Juventus
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
Terkini
-
Efek Domino Operasi Zebra 2025: Kecelakaan Turun, Teguran Berkurang, Keamanan Meningkat Drastis
-
Polisi Buru 4 Pelaku Pengeroyokan Dini Hari di Maguwoharjo, Korban Terluka di Kepala
-
Viral 'Mas-mas Pelayaran' Dihukum 8 Bulan Penjara atas Penganiayaan Driver ShopeeFood
-
Mengejutkan! Ternyata Baru 11 Persen Warga Sleman Pakai Layanan Online Disdukcapil, Apa Alasannya?
-
Padi Reborn Hidupkan Perayaan 10 Tahun DRW Skincare: Malam Glamor Bersama 2.500 Beauty Consultant