SuaraJogja.id - Mengingat nama mendiang Presiden Soeharto, bayangan yang terlintas yakni militer, tegas dan menegangkan. Tapi siapa kira, sosok yang disebut sebagai Bapak Pembangunan tersebut piawai juga dalam ngelawak alias bercanda.
Berkuasa selama kurang lebih 32 tahun, membuat sosok Presiden kedua Indonesia, Soeharto masih lekat dalam ingatan sebagian masyarakat.
Selain kerap dikaitkan dengan intrik politik selama berkuasa, nama Soeharto yang punya latar belakang militer dikenal sebagai pribadi yang tegas dan disiplin.
Tetapi di balik sikap tegasnya itu, nyatanya pria asal Godean, Yogyakarta itu juga punya selera humor yang oke.
Baca Juga: Viral Potret Harga Makanan Tempo Dulu, Warganet Kenang Soeharto
Hal ini seperti video singkat yang diunggah akun TikTok @udasayang22.
Dalam video tersebut, Presiden Soeharto tampak sedang memberikan ceramah di depan ribuan siswa sekolah.
Mengenakan peci khasnya, Soeharto mulanya meminta para siswa yang hadir untuk berdiri. Setelah itu ia meminta mereka bicara tetapi mulutnya tak boleh dibuka.
"Coba saya minta semua berdiri. Kalau sudah berdiri,agar supaya boleh berbicara tetapi mulut tidak boleh dibuka," ucapnya dengan tersenyum yang kemudian disambut riuh gelak tawa.
Dalam sekejap, seluruh orang yang berada di ruangan tersebut mengikuti arahannya dan suasana terlihat hening dan sunyi.
Baca Juga: Jarang Terlihat, Ini Gajah Sumatera di Candi Borobudur Sumbangan Soeharto
"Ternyata kedengarannya sangat sunyi. Kalo bisa sekarang duduk juga seperti keadaan sekarang ini, silakan duduk," lanjutnya, kembali disambut gelak tawa dan tepukan riuh dari siswa yang ada di ruangan tersebut.
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
Terkini
-
Prabowo Didesak Rangkul Pengusaha, Tarif Trump 32 Persen Bisa Picu PHK Massal di Indonesia?
-
Viral, Mobil Digembosi di Jogja Dishub Bertindak Tegas, Ini Alasannya
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan