SuaraJogja.id - Kisah cinta putra Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep beberapa waktu belakangan tengah jadi perhatian. Setelah dikabarkan putus dari kekasihnya Felicia Tissue pertengahan Februari lalu, tak berselang lama ia dikabarkan tengah dekat dengan wanita berhijab.
Kabar tersebut salah satunya disebarkan oleh akun Instagram @lambe_turah. Belum lama ini akun tersebut mengunggah kicauan Kaesang Pangarep mengenai sosok yang menyemangatinya tiap hari.
Selalu ada yang bikin semangat setiap pagi,” begitu cuitan yang ditulis Kaesang Pangarep dalam Twitter-nya seperti dilansir dari Hops.id.
Akun itu kemudian mencari tahu siapa sosok yang berhasil menyemangati Kaesang usai dikabarkan putus dari mantan kekasihnya, Felicia Tissue.
Baca Juga: Unggahan Kaesang Pangarep Bikin Salfok, Warganet: Malah Promo
Rupanya, akun Instagram @nadrifta yang disebut sebagai pacar baru Kaesang mengunggah foto bunga dari seorang pria bernisial Ksg yang disebut-sebut adalah putra Presiden Jokowi itu.
“Dari profesional jadi personal -ksg-,” tulis kartu ucapan di bunga cantik yang dikirimkan oleh pria berinisial Ksg pada wanita bernama Nadya Arifta.
Selain itu, Nadya juga mengunggah foto berdua di mobil dengan pria diduga Kaesang sambil memegang bunga cantik tadi.
Meski wajah pria itu ditutupi, jam tangan dan gelang yang dikenakan pria dalam mobil itu sama persis dengan yang dikenakan pemilik usaha kuliner Sang Pisang dan Mangkokku itu.
Unggahan @lambe_turah itupun mendapat beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Kaesang Pangarep Bocorkan WA Grup Keluarga, Nitizen Jadi Salah Fokus
"Ya baguslah seiman jadi enggak pusing-puasing lagi satu sama lain," ungkap Lisa****.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Terpaut Satu Tahun, Ijazah UGM Guru Besar Unnes Prof Saratri Disebut Berbeda dengan Punya Jokowi
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Datang ke UGM, Roy Suryo Ungkap Jurusan yang Diambil Jokowi Tak Ada
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan