Disebutkan Pandu, guna menunjang kelancaran arus lalu lintas di area kedatangan. Saat ini penjemputan di area pick up zone lantai satu hanya diperuntukkan bagi angkutan umum resmi bandara, seperti shuttle bus dan taksi.
Sedangkan bagi penjemputan dengan kendaraan pribadi, kata Pandu, penumpang bisa langsung menuju ke area lantai tiga Gedung Parkir. Untuk menuju ke area tersebut, telah tersedia fasilitas lift dan escalator, serta buggy car atau mobil golf yang dapat digunakan secara gratis bagi penumpang berkebutuhan khusus.
"Selain itu, sejak YIA beroperasi secara penuh pada Maret 2020, kami telah memberikan edukasi kepada masyarakat terkait flow penumpang keberangkatan maupun kedatangan. Serta berbagai imbauan supaya seluruh pengguna jasa bandara dapat melakukan perjalanan udara melalui YIA dengan lancar, aman, dan nyaman. Edukasi tersebut telah kami publikasikan secara berkala melalui media konvensional [media cetak dan online] dan media sosial," terangnya.
Mengenai masukan dan saran dari seluruh pengguna jasa bandara baik yang disampaikan melalui media sosial maupun melalui contact center, Pandu menyatakan akan terus menjadi evaluasi bagi pihaknya.
Baca Juga: Wimar Witoelar Meninggal, Memori dengan Gus Dur Jadi Kenangan Alissa Wahid
"Terkait masukan dari seluruh pengguna jasa bandara, baik melalui media social maupun melalui contact center kami di Angkasa Pura 172, tentunya selalu kami evaluasi dan tindak lanjuti sesuai prosedur yang berlaku guna meningkatkan pelayanan dan kenyamanan seluruh pengguna jasa bandara," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Jadi Salah Satu Bandara Tersibuk Saat Periode Lebaran, Begini Kekuatan Konstruksi YIA
-
Peringatan Dini Tsunami di Underpass Bandara YIA, BNPB: Supaya Masyarakat Waspada, Bukan Menakuti
-
Mirip UU Ciptaker, Alissa Wahid Curiga RUU TNI Digeber Jelang Lebaran: Kalau Diam-diam, Itikad Apa?
-
Revisi UU TNI Bisa Legalkan Penggunaan Senjata di Ruang Sipil, Alissa Wahid: Ini Berbahaya!
-
Kasih Cak Imin Nilai Minus Satu, Putri Sulung Gus Dur Beri Jawaban Tak Terduga
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan