SuaraJogja.id - Sebuah video singkat diduga kesurupan saat nonton bioskop tersebar di sosial media. Salah satunya seperti diunggah oleh akun @nenk_update.
Seperti diketahui, sejak akhir tahun lalu aktivitas nonton film di bioskop kembali diperbolehkan meski kondisi pandemi urung usai.
Namun bagaimana jadinya jika salah satu penonton mengalami kesurupan saat nonton bioskop?
Kejadian tak lumrah itu pun baru-baru ini ramai jadi sorotan seusai tersebar di jejaring sosial media, salah satunya seperti diunggah akun @nenk_update.
Baca Juga: 'Klub Bioskop Twenty One', Kejanggalan Penyidik KPK yang Tersingkir karena TWK
Dalam video singkat yang diunggah, tampak sejumlah orang mengerumuni salah satu kursi penonton bioskop yang diduga sedang mengalami kesurupan.
Dari narasi yang disampaikan bahwa film horor yang tengah diputar di bioskop terpaksa distop sementara lantaran diduga ada seorang penonton yang kesurupan.
"Sumpah ini dipause gara-gara ada yang kesurupan," ucap suara di balik video tersebut.
"ada lagi yang kesurupan, itu efek kedeketan karena duduk di bawah," lanjutnya.
Video singkat diduga orang kesurupan di dalam bioskop itu pun menuai banyak komentar netizen.
Baca Juga: Penonton Bioskop Ini Bebas Masker, asalkan...
"biar apa coba kesurupan di bioskop???" kata yoga****
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Link Nonton Semifinal Liga Voli Jepang Hari Ini SV League 2025, Rivan Nurmulki VS Ran Takahashi
-
Bukan Cuma Salah Bioskop: Saat Kesadaran Kalah Sama Ego Nonton
-
5 Fakta Film Gundik, Diperankan Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Sinopsis Rumah untuk Alie, Sebuah Harapan dari Anak Bungsu
-
Deretan Film Horor Fachry Albar, Aktor yang Kembali Terjerat Kasus Narkoba
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
Tanpa Pungutan Apapun, Klaim Link Saldo DANA Kaget Berjumlah Ratusan Ribu Rupiah di Sini
-
Indonesia Unjuk Gigi di Kompetisi Robotik Internasional: Kisah Inspiratif dari Sleman hingga Korea Selatan
-
Nasib Penjurusan SMA Terancam? Jogja Krisis Guru BK, Dampaknya Luas
-
Jangan Sampai Ketipu, BI Ungkap Modus Peredaran Uang Palsu di Jogja, Begini Cara Menghindarinya
-
DIY Darurat Uang Palsu? 889 Ribu Lembar Ditemukan dalam 3 Bulan Pertama 2025