SuaraJogja.id - Salah seorang dokter di Bantul bernama Zohal Budi Santoso (50) yang terkonfirmasi Positif Covid-19 meninggal dunia.
Dokter yang diketahui bertugas di Puskesmas Banguntapan 2 tersebut meninggap ada Jumat (23/7/2021). lalu di RS Panti Rapih, pukul 23.00 WIB.
Kepala Dinas Kesehatan Bantul, Agus Budi Raharja mengungkapkan, sebelum menjalani perawatan di RS Panti Rapih, Zohal sempat dirawat di RS. Elisatbeth Ganjuran. Karena mengalami perburukan, Zohal akhirnya dirujuk ke RS Panti Rapih untuk mendapatkan perawatan. Namun, dalam perkembangannya, Zohal meninggal dunia. Zohal meninggalkan seorang istri dan belum dikarunia putra.
"Kami merasa kehilangan atas berpulangnya beliau," kata Agus, Sabtu (24/7/2021) seperti dikutip dari harianjogja.com.
Baca Juga: Miris, Bocah Kembar Asal Bantul Ini Yatim Piatu Usai Keluarganya Meninggal Akibat Covid-19
Menurut Agus, dalam tiga hari terakhir pihaknya harus kehilangan dua nakes. Hal ini menjadi duka yang mendalam bagi Dinkes Bantul.
Lebih lanjut Agus mengingatkan, jika saat ini penularan Covid-19 masih masif dan ganas. Apalagi di DIY telah ada varian delta yang penyebarannya lebih ganas.
"Untuk itu kami minta masyarakat untuk taat dengan 5M. Jika perlu pakai masker dobel, karena saat ini kasus dan penularan Covid-19 tinggi," ucap Agus.
Berita Terkait
-
Bisakah Pahala Dihadiahkan untuk Orang Tua yang Telah Meninggal? Ini Penjelasan Muhammadiyah
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
7 Potret Terbaru Trisha Eungelica, Putri Ferdy Sambo Jadi Calon Dokter Muda
-
3 Rekomendasi Sunscreen Berlabel Dokter Detektif Approved, Ada Favoritmu?
-
Heboh Pestisida! Anggur Shine Muscat Aman Dikonsumsi? Dokter Gizi Klinik BIlang Begini
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
Terkini
-
Bahlil Bantah Jokowi Masuk Golkar: Beliau Berdiri di Atas Semua Partai
-
Donald Trump Kembali Terpilih Sebagai Presiden Amerika, Ini Implikasinya ke Indonesia di Bidang Ekonomi dan Politik
-
Keraton Yogyakarta Gugat PT KAI, Nominalnya hanya Rp1.000?
-
Sleman Perketat Pengawasan Miras, Warga Diminta Lapor Penjualan Ilegal
-
Tips Agar Sindrom Nefrotik Tidak Mudah Kambuh