SuaraJogja.id - Dua orang pengendara sepeda motor meninggal dunia usai tabrak ayam yang menyebrang jalan. Dua orang tersebut adalah pasangan suami istri. Keduanya meregang nyawa di jalan Tlogowareng- Karangmojo, Selasa (24/8/2021) pagi.
Kanit Laka Lantas Polres Gunungkidul, Ipda Anton Prasetya menuturkan kecelakaan maut tersebut bermula ketika Samidi (52) dan Ratini (42) asal Padukuhan Ngepung 04/04 Kalurahan Karangmojo, Kapenewon Karangmojo, Gunungkidul melintas dari arah Tlogowareng menuju ke Karangmojo.
Keduanya melintas sekitar pukul 06.00 WIB menggunakan sepeda motor Honda Supra AB 6925 DI saat hendak pergi ke sawah.
"Keduanya melaju dengan kecepatan sedang,"ujar dia, Selasa (24/8/2021).
Sesampai di lokasi kejadian di jalan yang lurus, tiba-tiba ada ayam menyeberang. Diduga lalainya pengendara, sepeda motor Honda Supra oleng ke kiri dan menabrah pohon dan terjatuh.
Kedua orang pengendara mengalami luka yang cukup parah di sejumlah bagian tubuhnya. Kedua orang pasangan suami istri ini langsung meninggal dunia di lokasi kejadian.
"Keduanya meninggal dunia di lokasi kejadian. Keduanya tidak dibawa ke Rumah sakit,"paparnya.
Kontributor : Julianto
Baca Juga: Nasib Apes Dalang Wayang di Gunungkidul, Baru Sekali Pentas Dibubarkan karena Langgar PPKM
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Malioboro Jadi Panggung Rakyat: Car Free Day 24 Jam Bakal Warnai Ulang Tahun ke-269 Kota Jogja
-
Lebih dari Sekadar Rekor Dunia, Yogyakarta Ubah Budaya Lewat Aksi 10 Ribu Penabung Sampah
-
Wisata Premium di Kotabaru Dimulai! Pasar Raya Padmanaba Jadi Langkah Awal Kebangkitan Kawasan
-
Gunung Merapi Muntahkan Dua Kali Awan Panas dan Ratusan Lava Sepekan Terakhir
-
Geger SPBU Gito Gati Dicurigai Jual Pertamax Tercampur Solar, Pertamina Angkat Bicara