KGBRAy Paku Alam X mengunjungi vaksinasi disabilitas, perempuan dan masyarakat umum di Taman Pintar Yogyakarta, Kamis (23/09/2021). - (Kontributor SuaraJogja.id/Putu)
Penggerak Peduli Anak Istimewa, Satya Bilal menjelaskan, vaksinasi di Taman Pintar kali ini diikuti sekitar 500 kaum disabilitas dan 1.000 masyarakat umum. Untuk kaum disabilitas, vaksinasi yang diberikan merupakan dosis kedua.
Sedangkan untuk 1.000 masyarakat umum, vaksinasi kali ini merupakan dosis pertama. Dari jumlah tersebut, sekitar 400 atau 40 persen peserta merupakan penyintas COVID-19.
"Para penyintas itu kan belum pernah divaksin karena sempat terpapar covid-19. Mereka kesulitan untuk mengakses vaksinasi setelah sembuh. Karenanya kami memberikan kesempatan untuk mereka ikut vaksinasi kali ini," imbuhnya.
Kontributor : Putu Ayu Palupi
Baca Juga: Eks Taman Ria Medan Dijadikan Lokasi Sentra Vaksinasi Covid-19
Berita Terkait
-
Waspada Penyebaran HMPV, Dinkes Jakarta Perkuat Surveilans Cegah Mutasi Virus
-
Rapat Dewan Jamu Indonesia DIY di Dinkes Kota Yogyakarta, Bahas Program dan Kontribusi ke Depan
-
Tak Cukup Minta Maaf, DPRD DKI Minta RS Medistra Disanksi Buntut Larang Dokter Berhijab
-
Dinkes DKI Siapkan Semua Puskesmas di Jakarta Antisipasi Penularan Mpox
-
Nama Crazy Rich PIK Helena Lim Terseret Kasus Korupsi, Dulu Sempat Heboh Diduga Palsukan Dokumen Vaksinasi Covid-19
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Viral, Mobil Digembosi di Jogja Dishub Bertindak Tegas, Ini Alasannya
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan
-
Puncak Arus Balik H+3 dan H+4, 350 Ribu Kendaraan Tinggalkan DIY