SuaraJogja.id - Marlina Octoria membagikan curahan hatinya tentang pemaksaan dalam hubungan badan oleh ayah Taqy Malik.
Dalam gelar wicara Hotman Paris, Marlina mengaku tak kuat memenuhi permintan sang suami.
Ia mengungkapkan bahwa dirinya menjadi korban penyimpangan seksual sang suami, Mansyardin Malik, yang merupakan ayah dari Taqy Malik.
Tak cuma dipaksa untuk melakukan seks menyimpang, Marlina juga mengatakan bahwa ia dipaksa berhubungan seksual sebanyak 10 kali dalam sehari.
Saat hadir di acara talkshow Hotman Paris, Marlina mengaku tak kuat memenuhi permintan sang suami.
"Saya harus mengikuti maunya dia, nafsunya, 10 kali, saya sudah tidak kuat," kata Marlina dalam cuplikan video yang diunggah akun IG @rumpii_asiik.
"Itu bener 10 kali sehari hubungan intim?" tanya Hotman tak percaya.
Lantas Marlina mengaku hanya diberikan waktu istirahat saat beribadah. "Jedanya itu karena saat beribadah saja. Kita salat itu, udah (istirahat)," imbuhnya.
Netizen langsung ramai menuliskan komentar. Banyak yang menghujat ayah Taqy Malik, tapi banyak pula yang meragukan pengakuan Marlina.
Baca Juga: Marlina Mengaku Dipaksa Ayah Taqy Malik Layani Nafsu 10 Kali Sehari
"Haduuuh udah ga normal 10 kali sehari," tulis netizen. "Beneran ga nih aki2 masak bisa 10 kali?" sahut netizen.
"Kayaknya gak masuk akal...," sahut lainnya. "Masalah rumah tangga kok diumbar, aku malu dengernya," timpal netizen.
Berita Terkait
-
Marlina Mengaku Dipaksa Ayah Taqy Malik Layani Nafsu 10 Kali Sehari
-
Pihak Marlina Bantah Rekayasa Kasus Dugaan Penyimpangan Seks Ayah Taqy Malik
-
Komnas Perempuan Siap Kawal Kasus Penyimpangan Seksual Ayah Taqy Malik
-
Beda Versi, Ini Kata Ayah Taqy Malik Mengenai Penyebab Cerai dengan Marlina
-
Ribut dengan Marlina, Ayah Taqy Malik Ungkap Kronologi yang Sebenarnya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Niat ke SPBU Berujung Maut, Pemotor 18 Tahun Tewas Tertabrak Bus di Temon Kulon Progo
-
Garin Nugroho Singgung Peran Pemerintah: Film Laris, Ekosistemnya Timpang
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya