SuaraJogja.id - Video lawas ketika mendiang Putri Diana mengunjungi Keraton Jogja viral di TikTok. Meski tampak tak nyaman, sikapnya menuai pujian.
Terlihat di awal video, Pangeran Charles duduk di dekat Raja Keraton Jogja Sri Sultan Hamengku Buwono X.
Pangeran Charles tampak memakai kemeja krem, sedangkan Sri Sultan HB X memakai busana kesultanan. Di belakang keduanya, duduk seorang pria abdi dalem yang diduga merupakan interpreter.
Kemudian rekaman menunjukkan ketika Putri Diana duduk di sebelah Permaisuri Keraton Jogja GKR Hemas.
Baca Juga: Sengkuyung Penanganan Pandemi, Seniman Yogyakarta Lelang Lukisan Bersama
Keduanya juga mengobrol cukup akrab, dibantu seorang wanita abdi dalem, yang duduk di belakang Putri Diana dan GKR Hemas.
Dalam rekaman yang diabadikan pada November 1989 tersebut, keempat bangsawan itu tengah menyaksikan pertunjukan tari di Keraton Jogja.
Di tengah-tengah momen tersebut, Putri Diana tepergok merasa tak nyaman karena suhu udara di Jogja.
Ia sesekali tampak menarik napas cukup panjang, kemudian mengembuskannya ke arah atas hingga poninya tertiup.
Lalu, Pangeran Charles dan Putri Diana saling tersenyum lebar sambil sedikit mengobrol ketika menonton tarian.
Baca Juga: 7 Tempat Wisata Sumbawa Terbaik Update 2021, Air Terjun Putri Diana Indahnya Keterlaluan
Diunggah sejak Selasa (28/9/2021), video TikTok dari akun @dianafrancess_ itu telah ditonton lebih dari satu juta kali serta mendapat sekitar 238 ribu pengguna TikTok.
Berita Terkait
-
Fakta Pendidikan Ayu Ting Ting, Biduan yang Adabnya Boleh Diadu dengan Putri Diana
-
Harga Anting Kate Middleton Saat Kunjungi RS Kanker: Warisan Putri Diana yang Hidup Kembali
-
Fakta Unik Keraton Kilen Yogyakarta: Tempat Jokowi Bertemu Empat Mata dengan Sultan Hamengkubuwono X
-
Tanpa Keluarga, Jokowi Temui Sri Sultan HB X di Keraton Yogya, Ada Apa?
-
Wulan Guritno Bagikan Foto Masa Muda Sang Mama di Hari Ibu, Netizen Sebut Cantiknya Mirip Putri Diana
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB