SuaraJogja.id - Kebiasaan tidur tanpa bra sudah dimiliki banyak perempuan karena rasa nyaman, tetapi masih ada juga yang memiliki tidur pakai bra.
Padahal, ternyata ada konsekuensi kesehatan dari kebiasaan tidur pakai bra. Hal ini dinyatakan oleh Anna Targonskaya, MD ahli ginekolog dan penulis di Flo Health.
Di bawah ini lima masalah kesehatan yang bisa muncul akibat memakai bra saat tidur menurut Targonskaya:
1. Iritasi Kulit
Baca Juga: Jangan Panik, 6 Perubahan pada Payudara Berikut Umum Terjadi
Salah satu efek lain dari mengenakan bra saat tidur adalah iritasi kulit. Kait dan tali bra dapat bergesekan dengan kulit sehingga menyebabkan iritasi dan lesi kulit.
2. Sirkulasi Darah Terganggu
Salah satu efek buruk dari penggunaan bra saat tidur adalah menghambat sirkulasi darah. Saat tidur, kawat bra yang menempel dengan ketat di kulit akan membatasi otot-otot dada. Hal ini yang akan membatasi aliran darah ke saraf lengan dan area tubuh lainnya.
"Mengenakan bra di malam hari dengan kompresi ketat seperti sport bra dapat membahayakan jaringan payudara karena membatasi sirkulasi darah ke jaringan payudara," catat Targonskaya.
"Sirkulasi darah yang buruk dapat menyebabkan pusing dan kram," tambahnya.
Baca Juga: Termasuk Tidur Tengkurap, 7 Kebiasaan Berikut Bisa Melukai Payudara
3. Pengaruh pada Fisiologi Payudara
Berita Terkait
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
- Perbandingan Nilai Pasar Laurin Ulrich dan Finn Dicke, 2 Gelandang yang Dilobi PSSI
Pilihan
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
Terkini
-
BTNGM Tindak Pendaki Ilegal yang Viral, Kirim Surat ke Pihak Kampus di Sukoharjo untuk Diproses
-
Dipanggil Sultan, Wali Kota Hasto Wardoyo Didesak Segera Atasi Ruwetnya Masalah Kota Jogja
-
Wabah Antraks Kembali Hantui Yogyakarta, Pemda DIY Bergerak Cepat, Vaksinasi Jadi Kunci
-
Pemkot Yogyakarta Gelar Pemeriksaan Kesehatan Lansia Gratis Tiap Bulan, Catat Tanggal dan Lokasinya!
-
Psikolog UGM Soroti Peran Literasi Digital dan Kontrol Diri