SuaraJogja.id - Sudah jatuh tertimpa tangga, hal itulah seperti yang dialami Jennifer Jill. Disaat dirinya tersandung kasus narkoba sejumlah tas mewah miliknya hilang.
Pernyataan tersebut diungkapkan Jennifer Jill saat ngobrol bareng di channel YouTube Ivan Gunawan beberapa waktu lalu.
Dalam kesempatan itu, Istri Ajun Perwira ini mengaku banyak mengevaluasi diri semenjak tersandung kasus narkoba hingga ia harus mendekam di Polda serta menjalani rehabilitasi selama enam bulan di RSKO.
Dikutip dari matamata.com, ia menyebut bahwa salah satu evaluasi yakni mengenai kondisi rumahnya yang selama ini terlampau bebas.
Baca Juga: Bikin Melongo, Juragan 99 Beri Hadiah Istri Tas Mewah Seharga Rp 4,6 Miliar
"Mungkin kalau kemarin itu, rumah gue terlalu bebas. Terlalu bebas dalam artian kesalahan tetap di gue karena rumah gue," ungkap Jennifer Jill.
"Rumah lo tu kebukanya terlalu lebar." ujar Ivan Gunawan menyetujuinya.
"Gue nggak bisa nyalahin temen-temen anak gue," tambah Jennifer Jill.
Ivan Gunawan pun menanyakan perihal koleksi tas mewah milik Jennifer Jill di rumahnya. Jennifer Jill pun blak-blakan mengatakan 25 tas mewahnya hilang.
"Tuh tas yang geletak-geletakan nggak ada yang hilang?" tanya Ivan Gunawan. "Ada, dua puluh lima," ujarnya singkat.
Baca Juga: Volvo Ciptakan Tas Mewah dari Bahan Interior Mobil
Ivan Gunawan menceritakan kebiasaan buruk Jennifer Jill meletakkan tas mewah sembarangan. Menurut Jennifer, anak laki-lakinya tak akan menggunakan barang mewah tersebut.
Berita Terkait
-
Tas Mewah Bakal Naik Harga Gara-Gara Tarif Baru AS, Konsumen Harus Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam?
-
7 Potret Masjid Dibangun Artis, Ada yang Jauh di Afrika Timur
-
Ivan Gunawan Akui Tak Pernah Salat Jumat Selama 43 Tahun Jadi Muslim, Netizen Ingatkan Dosa Besar
-
Soal Amnesti, Menkum: Kemungkinan Napi Narkoba Hanya Ada 700 Orang yang Dapat
-
Silaturahmi Lebaran ke Rumah Jokowi, Adu Glamor Selvi Ananda Vs Erina Gudono dengan Tas Mewah
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Viral, Mobil Digembosi di Jogja Dishub Bertindak Tegas, Ini Alasannya
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan
-
Puncak Arus Balik H+3 dan H+4, 350 Ribu Kendaraan Tinggalkan DIY