SuaraJogja.id - Suami Katy Perry yakni Orlando Bloom tampaknya sangat bersemangat menyambut kehadiran bayinya Daisy Dove.
Dikutip dari matamata.com, saking sayangnya, ia bahkan rela jadi tukang buat kamar anaknya. Tampak Orlando Bloom mengecat dan menata sendiri kamar anaknya ini.
Orlando Bloom membuat bentuk bunga daisy di dinding. Nuansa cat kuning membuat kamar tersebut terlihat playful.
Tampak ia memamerkan kegiatannya yang mendekor kamar Daisy Dove. Ia bahkan tak menggunakan baju kala sibuk mendekorasi kamar anaknya.
Dalam videonya, Orlando Bloom justru bikin salah fokus netizen. Banyak yang menyebutnya hot daddy karena penampilannya ganteng abis.
"Pekerja yang seksi banget," kata netizen. "Hot daddy," kata yang lainnya.
"Ya, dia adalah daddy of the year!" puji yang lainnya. "Kamu bisa jadi ayahku nggak?" tanya netizen.
Sedangkan, netizen lain menyebutnya tak menua. Saat ini, Orlando Bloom diketahui berusia 44 tahun.
"Aku bersumpah, pria ini tak menua," kata salah satu netizen. "Keren banget dan dia nggak terlihat tua," kata yang lain.
Baca Juga: Katy Perry Pertama Kali Cicipi Rendang Malaysia, Reaksinya Jadi Sorotan Publik
Orlando Bloom juga baru saja merayakan ulang tahun Katty Perry. Ia memberikan ucapan romantis lewat unggahan Instagramnya. "Kita hidup kita mencintai dan itu menyenangkan. Aku akan merayakannya selalu denganmu, aku mencintaimu," tulis Orlando Bloom.
Gimana nih kalau menurutmu lihat Orlando Bloom jadi tukang buat kamar anaknya? Penampilan ganteng dan awet muda sampai bikin salfok!
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan