SuaraJogja.id - Sheila Marcia mengaku sempat mengalami masa yang berat bersama suaminya Dimas Akira. Ia mengaku pernah tinggal di sebuah kontrakan yang penuh kelabang.
Baru-baru ini Sheila Marcia blak-blakan di channel YouTube Deddy Corbuzier soal masa-masa sulit yang pernah dijalaninya bersama sang suami selama pandemi Covid-19.
Sheila mengaku dengan kehadiran keluarga barunya sekarang merasa lebih bahagia tetapi juga tak mudah menjalaninya, terutama saat pandemi Covid-19 melanda.
Ia mengungkapkan pernah hidup bersama sang suami hanya mengandalkan gaji kecil.
Baca Juga: Gus Miftah Dirikan 'Omah Asa' Untuk Perkuat Toleransi, Deddy Corbuzier Terlibat
"Waktu itu aku hamil ga kerja jadi hanya mengandalkan dari Dimas. Tapi tiba-tiba saat pandemi datang gaji Dimas diturunin dan kita akhirnya bisa hidup dengan gaji Rp2 juta bisa idup. Papa mama udah ga kerja dari mana duitnya? ga tau juga, ada tetangga kasih makan, kita idup," ucapnya, Kamis (28/10/2021).
Lebih lanjut Sheila mengungkapkan dengan kondisi ekonomi yang masih kurang baik itu, ia dan keluarga harus beradaptasi dengan tinggal di sebuah kontrakan yang sederhana. Ia mengaku sempat tinggal di kontrakan yang penuh dengan kelabang.
"Tadinya aku dan Dimas tinggal di rumah yang banyak kelabangnya. Jadi karena kita belum ada rumah jadi kita kontrak yang sebulan itu Rp2 juta karena gajinya segitu, jadi untuk stay aja," lanjutnya.
Masa-masa berat itu diakui Sheila berlangsung cukup lama. Tapi setelah menjalani segala kesulitan itu, di pertengahan masa pandemi sang suami mendapat pekerjaan yang lebih bagus dengan gaji yang lebih tinggi.
"Jadi itu berlangsung beberapa bulan hingga tiba-tiba Dimas dapat kerjaan di Semarang dengan gaji yang nolnya nambah banyak," katanya.
Baca Juga: Perkuat Toleransi Beragama, Gus Miftah dan Deddy Corbuzier Dirikan Omah Asa
Dengan keberkahan yang didapatnya sekarang, Sheila mengaku kini lebih banyak mendekatkan diri kepada Tuhan. Ia mengaku saat ini pelariannya ketika diterjang masalah pelik hanya kepada Tuhan.
Berita Terkait
-
Biodata Lunar Ivory Istri Tretan Muslim, Diduga Disentil King Abdi Soal Resep Bebek Carok
-
Deddy Corbuzier Tak Peduli Isu Selingkuh Ridwan Kamil, Kecuali Biayai Ani-Ani Pakai Duit Korupsi
-
Teman Deddy Corbuzier Sampai Putus Gegara Isu Selingkuh Ridwan Kamil dan Lisa Mariana: Bodoh Banget!
-
Deddy Corbuzier Tanggapi Isu Ridwan Kamil Selingkuh: Udah Berasa Jadi Hakim
-
Potongan Obrolan Titiek Puspa dan Deddy Corbuzier, Sempat Dilarang Tayang
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Dedy Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik April 2025
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
Terkini
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu
-
Pengukuran 14 Rumah di Lempuyangan Batal, Warga Pasang Badan
-
Dari Tenun Tradisional ke Omzet Ratusan Juta: Berikut Kisah Inspiratif Perempuan Tapanuli Utara
-
ABA Dibongkar, Pemkot Jogja Manfaatkan Lahan Tidur untuk Relokasi Pedagang ke Batikan