SuaraJogja.id - Lucinta Luna sempat menghebohkan publik karena tampil sebagai Muhammad Fatah dan mengaku lelah menjadi perempuan.
Namun dalam vlog Boy William itu, di akhir obrolannya, pesohor yang dikenal sebagai transpuan itu mengaku tetap ingin kembali ke kodratnya sebagai Lucinta Luna.
Lucinta Luna pun mengakui bahwa penampilannya sebagai lelaki saat itu sebagai konten prank.
"Itu kan cuma prank, itu aku ada dubbingnya sebenernya aku bayar dia," kata Lucinta Luna di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Senin (1/11/2021).
Baca Juga: Sempat Tampil Bergaya Laki-laki, Lucinta Luna Yakin Jadi Perempuan Tulen
"Bosen dong cosplay hantu, jadi aku cosplay pakai sosok itu, Muhammad Fatah yang suka dituduhkan netizen ya kan," ujarnya lagi.
Lucinta Luna bersikeras bahwa dia adalah perempuan tulen. Ia mengklaim suara ngebass seperti lelaki yang kerap dibunyikannya bukan berasal dari suara aslinya.
"Kalian selama ini enggak tahu kan aku suka bayar dubber, biar lucu itu sosok Yanto itu yang selama ini dubbing tinggal sama aku udah 3 tahun, jadi ada acara apa pun aku ajak Yanto," ujar Lucinta Luna.
Lebih lanjut, Lucinta Luna mengaku ingin seperti Rina Nose yang bisa mengubah-ubah suaranya dan impersonate orang. Berbangga diri, dia pun merasa puas karena banyak yang mengira dia sungguhan Muhammad Fatah.
"Aku kan mengidolakan Rina Nose, dia bisa impersonate, dubbing bisa ngikutin gaya-gaya sang idola, nah aku pengin ngikutin dia," kata Lucinta Luna.
Baca Juga: Lucinta Luna Ngaku 'Ngeprank' Masyarakat Ketika Jadi Muhammad Fatah
"Aku coba-coba ternyata bisa terbukti dong Lucinta luna aktingnya luar biasa, ya enggak?" ujarnya lagi.
Kabar Lucinta Luna seorang transpuan sudah cukup lama mencuat. Puncaknya ketika dia ditangkap polisi terkait kasus narkoba.
Lucinta Luna dipastikan ditahan di sel perempuan. Hal ini diputuskan polisi setelah mendapatkan surat putusan pengadilan terkait perubahan gender dan identitas Lucinta Luna.
Berita Terkait
-
Dinilai Terlalu Kurus, Penampilan Terbaru Lucinta Luna Bikin Khawatir: Tinggal Kulit dan Tulang
-
Kini Jadi Perempuan, Lucinta Luna: Dari Kecil Gue Udah Bencong
-
Berani Bersumpah, Selebgram Dellu Uye Jawab Tuduhan Perawani Lucinta Luna
-
Taruhannya Nyawa, Lucinta Luna Blak-blakan soal Keputusan Operasi Ganti Kelamin
-
Akui Kodratnya, Lucinta Luna Ingin Meninggal Nanti Dikuburkan sebagai Laki-Laki
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy M15 5G
-
Membuka Mata tentang Pendidikan Inklusif Lewat Film 'Bird of a Different Feather'
-
Tragis, Kakek Asal Bantul Tewas Dihantam Mobil Saat Menyeberang Ring Road Selatan
-
Takaran Tera Tak Sesuai, Empat SPBU di Jogja Ditutup
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem