SuaraJogja.id - Baik untuk ibu hamil, makanan yang mengandung asam folat ini dimiliki beberapa makanan. Selain itu, asam folat juga baik untuk merencanakan calon ibu yang merencanakan kehamilan.
Kebutuhan asam folat atau vitamin B9 harian setiap orang berbeda, yaitu 150-200 mcg untuk yang berusia 1-8 tahun, 300 mcg untuk yang berusia 9-13 tahun, dan 400 mcg untuk yang berusia 14 tahun ke atas.
Sementara itu, ibu hamil butuh sekitar 600 mcg asam folat perhari dan ibu menyusui butuh sekitar 500 mcg.
Perlu diketahui, asam folat membentuk pertumbuhan dan regenerasi sel baru, pembentukan sel darah merah, perkembangan tubuh dan membantu mencegah perubahan DNA yang dapat menyebabkan kanker.
Lalu apa saja makanan yang mengandung Asam Folat? Berikut ulasannya.
1. Sayuran Hijau
Salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan asam folat harian adalah, dengan mengonsumsi sayuran. Sayuran hijau seperti bayam, asparagus, brokoli, lobak, selada, kucai bisa menjadi pilihan karena sayuran ini mengandung asam folat yang cukup tinggi.
2. Buah-Buahan
Buah juga bisa menjadi sumber asam folat yang baik. Buah yang banyak mengandung asam folat adalh buah yang termasuk keluarga sitrus, misalnya Jeruk, Lemon, Jeruk Nipis, dan Jeruk Bali. Selain itu Alpukad, Tomat, Buah Bit, Pepaya, Pisang dan Melon Jingga juga merupakan buah yang kaya akan asam Folat.
Baca Juga: 5 Manfaat Membaca Surah Maryam untuk Ibu Hamil
3. Biji Bunga Matahari
Biji bunga matahari merupakan sumber asam folat yang sangat baik. Disamping itu, makanan ini juga mengandung vitamin E dan zat besi yang dibutuhkan ibu hamil. Keduanya bisa mencegah kerusakan sel dan meningkatkan energy ibu hamil. Biji bunga matahari ini juga bisa dijadikan sebagai cemilan sehat.
4. Telur
Telur juga merupakan salah satu makanan penting yang mengandung asam folat. Telur juga bisa digunakan sebagai makanan saat diet karena mengandung protein, selenium, riboflavin, dan vitamin b12. Selain itu telur juga tinggi lutein dan zeaxanthin, dua antinoksidan yang dapat membantu mengurangi resiko gangguan mata seperti degenerasu macula.
5. Kentang
Makanan yang mengandung asam folat terakhir adalah kentang. Satu kentang mengandung asam folat sebanyak 28 mikrogram. Makanan ini juga sangat baik untuk ibu hamil, Karena dapat mengurangi asam lambung, Kaya akan vitamin B dan C, Tinggi karbohidrat dan mengurangi resiko penyakit kardiovaskular.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Anti Hujan! 10 Destinasi Wisata Indoor Jogja Paling Asyik untuk Liburan Keluarga
-
3 Rekomendasi SUV Bekas, Type Premium Bisa Dibawa Pulang dengan Modal Rp80 Jutaan
-
Demi Keselamatan Publik! Mahasiswa UMY Gugat UU LLAJ ke MK Setelah Jadi Korban Puntung Rokok
-
Harda Kiswaya di Persidangan: Hibah Tak Pernah Dikaitkan Pilkada
-
7 Fakta Panas Sidang Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman: Bupati Harda Kiswaya Terlibat?