SuaraJogja.id - Kerap digosipkan dekat dengan pebulutangkis Kevin Sanjaya, Natasha Wilona menegaskan dirinya hingga kini masih jomblo.
Natasha Wilona mengungkapkan hubungannya dengan Kevin Sanjaya hingga kini hanya berteman.
Lewat kanal YouTube Cobaz TV, mantan kekasih Verrel Bramasta ini menyebutkan kalau dirinya dengan Kevin berteman setelah sebelumnya membuat konten bersama.
“Kalau sama Kevin kami temenan, sebenarnya kenal pertama kali karena bikin konten bareng ya kan. Karena ada konten bareng, bikin video bareng pasti banyak yang men-support kami,” kata Natasha Wilona seperti dikutip dari Makassar.terkini.id.
Natasha Wilona tak mau ambil pusing dengan netizen yang kerap menjodohkannya dengan Kevin Sanjaya.
Bagi Wilona sebagai figur publik sudah sewajarnya ada rumor tersebut. Apalagi saat ini dia tengah menyandang status jomblo.
“Karena gitu di salah satu public figure single, kayak aku collab sama siapapun ada couple fan base-nya. Jadi ya, itu bentuk support dari fans saja,” tutur Natasha Wilona.
Disinggung soal pria yang sedang dekat dengannya, Wilona mengakui, semua hanya teman.
Ia pun belum menemukan pria yang benar-benar cocok dengannya.
Baca Juga: Vidi Aldiano Girang Kevin Sanjaya Berhasil Sumbang Poin ke Final Piala Thomas 2020
“Belum ada saat ini (kekasih). Semua teman-teman saja,” tukasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Disebut Termahal Kedua di Indonesia, Menelusuri Akar Pahit Biaya Hidup di Jogja yang Meroket
-
Pengamat UMY: Posisi Raudi Akmal Sah secara Kelembagaan dalam Akses Informasi Hibah
-
Relawan BRI Peduli Lakukan Aksi Bersih-Bersih Sekolah untuk Pemulihan Pascabencana Aceh Tamiang
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti
-
Akses Mudah dan Strategis, Ini Pilihan Penginapan Jogja Murah di Bawah 500 Ribu Dekat Malioboro