SuaraJogja.id - Wika Febrina Putri atau yang akrab disapa Wika Salim memberikan jawaban santai saat disebut saingan Maria Vania. Hal itu karena presenter 29 tahun tersebut menjalin hubungan pertemanan dengan Maria Vania.
“Ya Allah saingan saingan lagi lomba kali ya, kalau aku mah ditanya saingan sama ini saingan sama itu enggak. Karena semuanya teman, maksudnya enggak ada saingan lah,” kata Wika Salim seperti dikutip dari Hops.id.
Menurut Wika, semua perempuan ingin memberikan yang terbaik untuk dirinya maupun orang lain yang melihatnya. Begitu pun yang dilakukan Wika dan Vania.
“Itu mah lebih ke pribadi lagi karena pasti masing-masing perempuan pengin memberikan yang terbaik untuk dirinya sendiri dan untuk orang lain yang melihat. Jadi kalau ditanya saingan sama ini enggak kalau aku sih enggak, karena memang perempuan tuh goalsnya pengin memberikan yang terbaik,” ujarnya.
Saat disinggung mengenai tubuh seksinya yang kerap jadi perhatian publik, Wika mengaku memang berusaha keras untuk mendapatkannya. salah satu upayanya yakni mengkonsumsi makanan yang sehat.
“Kalau ini sih yang sudah aku lakukan aja ya ini menurut pengetahun aku. Kalau aku kenapa bisa sekarang bisa stabil berat badannya, bisa tetap sehat ya itu dia, satu jaga pola makan, pasti makanan lebih sehat dan lebih teratur, sayur, buah-buahan, menghindari yang digoreng-goreng, menghindari kayak minyak-minyak juga,” ungkap Wika.
Olah raga teratur dan istirahat yang cukup juga perlu dilakukan oleh pemeran ABG Jadi Manten tersebut agar berat badannya tetap stabil.
“Aku suka olahraga juga, seperti yang dokter bilang, tubuh kita juga perlu asupan yang menutrisi. Jadi enggak cuman olahraga aja, harus ada asupannya juga. Pola makan dijaga, pola istirahatnya juga, kehidupan yang normal normal aja,” bebernya.
Baca Juga: Heboh! Pria Ini Ngaku Suami Maria Vania, Katanya Sudah Punya Anak
Berita Terkait
-
Patah Hati Bikin Wika Salim jadi Gemuk
-
Trauma Minum Obat, Wika Salim Pilih Teh untuk Turunkan Berat Badan
-
Wika Salim Unggah Foto Siluet di Tepi Pantai, Publik: Kirain Anya Geraldine
-
Pamer Punggung Mulus Saat ke Papua, Gaya Wika Salim Bikin Warganet Terpukau
-
Pamer Punggung Mulus di Pinggir Pantai, Gaya Aduhai Wika Salim Lagi-lagi Bikin Salfok
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
Jelang Vonis, Pengacara Terdakwa Kecelakaan Maut BMW Minta Hakim Kurangi Hukuman, Ini Alasannya
-
Dompet Digitalmu Bisa Penuh, Ini Cara Aman & Efektif Klaim DANA Kaget
-
Penghormatan Terakhir, Raja Keraton Jogja, Sultan HB X Dijadwalkan Melayat Paku Buwono XIII Besok
-
Pemakaman PB XIII di Imogiri: Menguak Kisah Kedhaton yang Belum Selesai
-
Pemakaman PB XIII Digelar di Imogiri, Abdi Dalem Mulai Siapkan Keranda dan Liang Lahat