SuaraJogja.id - Untuk bisa bergerak, manusia mempunyai rangka yang terdiri dari tulang-tulang. Namun ada berbagai fungsi rangka manusia dalam ilmu biologi.
Dalam rangka manusia mempunyai 206 tulang. Tak hanya itu kerangka mempunyai kemampuan untuk menyesuaikan bentuk tulang hingga menjadi lebih tebal.
Berikut fungsi rangka manusia berdasarkan makalah dari situs repository.unpas.ac.id:
1. Penyangga; berdirinya tubuh, tempat melekatnya ligamen-ligamen, otot, jaringan lunak dan organ.
Baca Juga: Fungsi Lisosom, Berkaitan dengan Pencernaan
2. Menyimpan mineral (kalsium dan fosfat) dan lipid (yellow marrow)
4. Pelindung; membentuk rongga melindungi organ yang halus dan lunak.
5. Penggerak; dapat mengubah arah dan kekuatan otot rangka saat bergerak karena adanya persendian
Dalam kerangka manusia ada tulang yang mempunyai struktur tulang. Tulang ini terdiri atas sel-sel tulang yang banyak mengandung senyawa kapur dan fosfat. Senyawa kapur dan fosfat yang terkandung alam tulang mengakibatkan tulang menjadi keras.
Baca Juga: Mengalami Luka Bakar, Bayi di Lampung Butuh Bantuan Donasi
Berikut macam-macam tulang berdasarkan situs cdn-gbelajar.simpkb.id:
- Tulang panjang atau tulang pipa
- Tulang pendek
- Tulang pipih
- Tulang yang tidak beraturan
- Tulang sesamoid
- Tulang sutura
Demikian fungsi rangka manusia.
Berita Terkait
-
Bikin Kulit Glowing dari Dalam, Ini Resep Bikin Kolagen Alami di Rumah: Murah Meriah!
-
Waspadai Skoliosis: Ancaman Baru dari Gaya Hidup Digital yang Sering Diabaikan
-
Resep Baso Aci Tulang Rangu Viral, Kenyal dan Kriuknya Bikin Nagih!
-
Agar Ibadah Ramadan Lancar, Begini Cara Menjaga Kesehatan Tulang, Sendi, dan Otot
-
Tubuh Miring dan Nyeri Punggung Saat Tua? Bisa Jadi Tanda Skoliosis Degeneratif!
Tag
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Lewat Bola dan Sponsorship di GFL Series 3, BRI Tanamkan Nilai Positif ke Anak Muda
-
Hadiah Digital yang Bangkitkan Solidaritas Sosial, Klaim 3 Link Saldo DANA Kaget Ini
-
Moratorium Hotel Sumbu Filosofi Diberlakukan, PHRI Desak Penertiban 17 Ribu Penginapan Ilegal
-
Kelanjutan Soal Besaran Pungutan Ekspor Kelapa, Mendag Ungkap Hal Ini
-
Kabupaten Sleman Diganjar ANRI Award, Bupati Ungkap Strategi Jitu Pelestarian Arsip