Scroll untuk membaca artikel
Dinar Surya Oktarini
Rabu, 01 Desember 2021 | 16:24 WIB
ilustrasi iklan TV/ Fungsi Iklan [shutterstock]

Iklan berfungsi untuk mempromosikan dan memperkenalkan produk barang maupun jasa dari perusahaan kepada khalayak luas. Dengan adanya iklan maka target pelanggan maupun konsumen dapat mengetahui keunggulan, tujuan, manfaat dari produk itu sendiri.

-   Menarik Minat Konsumen

Iklan juga memiliki fungsi bagi perusahaan barang dan jasa yakni untuk menarik minat konsumen agar bersedia menggunakan produknya. Semakin menarik iklan tersebut semakin pula banyak konsumen yang akan menjadi pelanggan.

-   Memperluas Jaringan

Baca Juga: 5 Cara Agar Jualan Online di Instagram Laris Manis, Pakai Cara Ini

Iklan menjadi jembatan untuk memperluas jaringan baik terhadap konsumen maupun partner dari usaha itu sendiri.

-   Adding Values

Mengubah persepsi khalayak baik atau buruk terhadap suatu produk barang dan jasa.

-   Reposition

Adalah berfungsi untuk merubah mindset atau pola pikir sekaligus pandangan masyarakat, konsumen terhadap suatu produk baik barang maupun jasa.

Baca Juga: Makin Melokal, 5 Seleb Korea Ini Bintangi Iklan Produk Indonesia

-   Informan

Load More