Galih Priatmojo | Muhammad Ilham Baktora
Kamis, 02 Desember 2021 | 15:47 WIB
Dokter Tim PSS Sleman, Elwizan Aminudin (dok. PSS)

"Jumlah dokter kami hanya satu, karena dokter Amin berpamitan ya sementara ada dokter penggantinya," kata pria yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur Keuangan PT PSS itu.

Mengantisipasi kejadian yang dialami klubnya, Andy akan melakukan konfirmasi dan pengecekan bagi dokter yang akan bergabung.

"Ya jadi untuk evaluasi, tetap kami lakukan kroscek, baik lisensinya, termasuk ijazah. Kami juga akan mengecek pihak yang menerbitkan lisensi atau ijazah dokter yang mendaftar nanti," kata dia.

Load More