SuaraJogja.id - Sosok Rafathar Malik Ahmad baru-baru ini mencuri perhatian lantaran outfit yang dikenakan saat berkuda yang memiliki nilai fantastis.
Sebagai putra dari Raffi Ahmad yang dijuluki sultan, kehidupan Rafathar juga tak jauh-jauh dari barang-barang mewah.
Hal itu terlihat saat putra sulung Raffi dan Nagita tersebut melakoni hobi berkuda. Nagita Slavina memilih outfit dengan merek mewah buat anaknya saat berkuda. Sekali berkuda, Rafathar tampil dengan OOTD capai jutaan rupiah.
Salah satunya saat Rafathar memakai outfit berwarna hijau botol. Tampak Rafathar menggunakan kaus hijau dengan helm dan sepatu boots kece.
Baca Juga: Ekspresi Raffi Ahmad Gendong Rayyanza Bikin Ngakak, Teriak Minta Tolong ke Nagita Slavina
Rafathar menggunakan GPA Little Lady Safety Helmet dengan harga Euro 299 atau sekitar Rp4,8 juta. Helm yang dipakai Rafathar ini khusus digunakan untuk berkuda.
Kemudian, Rafathar menggunakan kaus berwarna hijau botol dengan kerah. Kaus ini dari Fred Perry Kids Twin Tipped Shirt dengan harga Rp999 ribu.
Tak hanya itu, Rafathar menggunakan sarung tangan khusus dengan merek Roeckl. Sarung tangan berkuda ini dibanderol harga Rp410 ribu.
Fans yang lihat OOTD anak sulung Nagita dan Raffi Ahmad ini langsung kaget. Banyak yang menyamakan dengan biaya hidup sebulannya.
"Sarung tangannya buat belanja 2minggu," kata netizen.
Baca Juga: 7 Adu Gaya Nagita Slavina dan Paula Verhoeven Momong Anak, Teladan Banget!
"Rafathar sadar gk sih klo semua yg ada di badan dia barang barang branded yg cukup buat biaya hidup 1 bulan?" tanya netizen lain.
"Bisa buat makan 4bulanan niihh klo di kasi mentahnya," kata yang lain. "Handphoneku menangis lihat harga helm Rafathar," ungkap lainnya.
Berita Terkait
-
Beda Kado Ulang Tahun Lily dari Rafathar dan Rayyanza, Ada yang Bikin Nagita Slavina Takjub
-
Nagita Slavina Girang Anak Dapat Kado Fendi, Reaksi Baby Lily di Luar Dugaan
-
Hadiri Pesta Ultah Lily, Momen Melly Goeslaw Tak Tersenyum saat Sesi Foto Digunjing
-
Imbas Perang Dagang, China Beberkan Harga Produksi Barang Mewah: Tas Hermes Harganya Cuma Segini
-
Deretan Hadiah Ulang Tahun Baby Lily, Ada Gaun Seharga Motor?
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu
-
Pengukuran 14 Rumah di Lempuyangan Batal, Warga Pasang Badan
-
Dari Tenun Tradisional ke Omzet Ratusan Juta: Berikut Kisah Inspiratif Perempuan Tapanuli Utara