SuaraJogja.id - Untuk kedua kalinya Celine Evangelista gagal mengarungi biduk rumah tangga. Terkini ia akhirnya harus bercerai dengan Stefan William.
Selepas resmi bercerai, Celine Evangelista mengaku mulai didekati beberapa pria dengan beragam latar belakang.
Meski begitu, Celine mengaku belum memiliki rencana untuk menikah lagi disaat dirinya jadi incaran banyak pria yang mencoba mengambil hatinya. Hal ini ia sampaikan sendiri saat jadi bintang tamu di YouTube Uya Kuya TV.
Selepas bercerai dari Stefan William, Celine kini mengaku lebih selektif dalam memilih pria. Alih-alih kembali mencari pasangan dari kalangan artis, ia lebih memilih untuk menikah dengan pengusaha.
Baca Juga: Celine Evangelista Syok saat Perceraiannya dengan Stefan William Bocor ke Publik
"Banyak yang deketin? Artis?" tanya Uya Kuya seperti dikutip dari Herstory.co.id.
"Ada dari berbagai latar belakang. Banyaklah ada yang dari entertain ada yang bukan," jawab Celine.
Uya Kuya mencoba mengulik soal kriteria pasangan hidup Celine.
"Kalau kamu pengen serius lagi menjalin hubungan dengan seseorang, kamu pengen dia dari artis lagi atau tidak mau?" tanya Uya.
Celine menjawab masih tak merencanakan akan hal itu. Asalkan calon suaminya nanti bisa sayang dengan keempat buah hatinya.
Baca Juga: Celine Evangelista Sakit Hati Dibilang Janda
"Kalau disuruh memilih antara artis atau pengusaha kamu lebih suka yang mana?" sambung Uya.
"Pengusaha," jawab Celine.
Namun alasan Celine memilih itu tak dibeberkan secara rinci.
"Berarti kamu kapok dengan kalangan artis?" cecar Uya.
Celine mengelak atas pertanyaan Uya.
"Gak kapok sih tapi kalo harus pilih aku pilih pengusaha aja," jawab Celine.
Meski begitu, Celine merasa masih belum tahu harus bagaimana bila kelak benar-benar menikah dengan pengusaha. Ia tak tahu harus seperti apa bila nanti tak boleh menjadi artis lagi.
Berita Terkait
-
Uya Kuya Risi Dipanggil 'Pak Dewan': Gue Orang Biasa
-
Dikritik Bikin Konten Negatif setelah Jadi Anggota Dewan, Uya Kuya Muak Jadi Orang Munafik
-
Adu LHKPN Pasutri Artis Jadi Anggota DPR, Ahmad Dhani - Mulan Jameela Paling Kaya?
-
Pengusaha Industri Tembakau Protes Tak Dilibatkan Pemerintah Soal Kebijakan Rokok Baru
-
Buktikan Kuasai Isu Masalah Pekerja Migran, Uya Kuya Akui Nyaman di Komisi IX
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025