SuaraJogja.id - Bawang putih pada umumnya digunakan sebagai bahan penyedap dalam berbagai olahan masakan.
Bawang putih juga berkhasiat bagi kesehatan tubuh, dan ternyata juga untuk kesehatan pria.
Bawang putih juga telah digunakan sebagai obat tradisional sejak turun temurun.
Mengkonsumsi bawang putih bagi pria rupanya memberikan dampak cukup signifikan pada beberapa gangguan kesehatan yang biasa menyerang kaum ini.
Baca Juga: Ini 7 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan, Termasuk Cegah Kerusakan Hati
Berikut manfaat bawang putih untuk pria.
1. Mencegah Impotensi
Bawang putih mengandung vitamin dan nutrisi yang dapat meningkatkan jumlah sperma. Hal ini tentu dapat mencegah penyakit impotensi yang rentan menyerang pria berusia lanjut.
Cukup bawang putih mentah secara rutin atau bias ditambahkan dalam masakan.
2. Menjaga Kesehatan Prostat
Baca Juga: 3 Manfaat Bawang Putih yang Jarang Diketahui, Ternyata Bisa Mencegah Serangan Jantung
Selain mencegah terjadinya impotensi, bawang putih juga berkhasiat untuk menjaga keseharan prostat.
Berita Terkait
-
Banyak Spekulan Nakal, Harga Bawang Putih Jauh Lebih Mahal Dijual Rp 40-45 Ribu
-
20 Tahun Berlalu, Revalina S Temat Masih Betah Dipanggil Bawang Putih
-
Kebiasaan yang Jadi Pemicu Banyak Pria Muda Kena Impotensi
-
Kenali Penyebab Impotensi, IDI Barito Utara Berikan Informasi Pengobatan
-
Becermin dari Tangisan Bawang Putih: Pangan Lokal, Pangan yang Berdaulat
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan
-
Puncak Arus Balik H+3 dan H+4, 350 Ribu Kendaraan Tinggalkan DIY
-
Gunung Merapi Masih Luncuran Ratusan Lava, Simak Aktivitas Terkini Sepekan Terakhir