Scroll untuk membaca artikel
Galih Priatmojo
Senin, 20 Desember 2021 | 21:49 WIB
Ilustrasi rumah sakit. (Shutterstock)

“Potensi kenaikan kasus bisa disebabkan oleh mobilitas yang tinggi. Untuk Kota Yogyakarta, yang perlu diantisipasi adalah meningkatnya kunjungan wisatawan menjelang libur akhir tahun,” kata Heroe.

Ia pun berharap, wisatawan dan seluruh pelaku wisata tetap menjalankan protokol kesehatan secara ketat sebagai salah satu upaya mencegah potensi penularan.

Hingga Minggu (19/12), kasus aktif di Kota Yogyakarta tersisa 38 kasus.

Baca Juga: PSIM Yogyakarta vs PSMS Medan, Ansyari Lubis: Bak Partai Final

Load More