SuaraJogja.id - Cara kucing berkembang biak. Kucing termasuk hewan domestik yang sudah berbaur dengan manusia sejak 6000 SM. Dahulu orang Mesir kuno menggunakan kucing untuk menjauhi tikus atau hewan pengerat lainnya dari lumbung hasil panen.
Namun kini orang memelihara kucing bukan hanya untuk menjauhkan tikus saja. Tapi ada juga orang yang memelihara kucing karena hobi atau memang seorang pecinta hewan.
Bagi Anda yang gemar memelihara kucing atau yang baru akan memeliharanya, perhatikan perilaku kucing yang lucu dan menggemaskan, sebagai berikut:
1. Mendengkur
Gelombang pada dengkuran kucing terjadi sekitar 25 sampai 150 hertz. Dan dengkuran pada kucing ini dipercaya dapat mengurangi stres dan depresi pada kucing.
Baca Juga: 6 Area di Rumah yang Sering Menjadi Sarang Hewan Pengganggu

2. Memijat
Kucing memijat melalui telapak tangannya secara bergantian dengan menekan telapak tangannya pada tubuh kucing lain atau kepada manusia.
Ketika menyusu pada induknya, anak kucing biasanya akan memijat perut ibunya, hal ini dilakukan agar air susu pada ibunya akan mengalir dengan lancar.
3. Refleks Meluruskan
Yaitu kemampuan kucing mengarahkan tubuhnya ketika terjatuh agar bisa mendarat dengan benar dan terhindar dari cedera.
Biasanya kemampuan ini dimiliki oleh kucing yang berumur 3-4 minggu. Seiring berjalannya waktu kemampuan ini semakin sempurna, yakni ketika berusia 7 minggu.
Proses perkembangbiakan kucing
Bagi Anda yang mempunyai kucing, kenali bagaimana hewan ini berkembang dan biak. Selain itu ada juga tanda-tanda kucing yang Anda pelihara akan melahirkan.
Baca Juga: Temukan Kucing Tersesat, Publik Malah Dibuat Syok saat Lihat Kejanggalan Ini

Berikut penjelasan bagaimana kucing berkembang biak, diantaranya:
Berita Terkait
-
Tren Hewan Peliharaan Meningkat: Petfest Indonesia 2025 Hadirkan Gabriel Feitosa dan Jackson Galaxy
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Dear Pawrents, Kapan Kucing Bisa Vaksin Setelah Melahirkan? Jangan sampai Anabul Sakit
-
Simpanan Tak Biasa Bupati Indramayu Lucky Hakim, Mulai yang Albino Hingga Tanpa Bulu
-
Level Old Money Raline Shah Beda, Pelihara Kawanan Rusa di Rumah!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta